UT - Faculty of Islamic Studies: Recent submissions
Now showing items 1021-1040 of 1574
-
Hubungan Pola Asuh Orang Tua terhadap Kemampuan Kognitif Anak pada Usia 4-5 Tahun di TA Al-Ikhlas Malang
(Universitas Islam Malang, 2022-07-07)Pola asuh orang tua berkaitan dengan memberikan bimbingan, pengasuhan dan mendidik anak melalui interaksi komunikasi, kasih sayang, serta motivasi. Orang tua disini cara memperlakukan anak dengan asuhan atau bimbingan penuh ... -
Kontribusi Kompetensi Profesional Terhadap Kinerja Mengajar Guru Raudhatul Athfal Se-Kecamatan Sukun
(Universitas Islam Malang, 2022-06-30)Pendidikan merupakan usaha untuk menumbuhkan potensi yang dimiliki setiap manusia agar menjadi manusia yang baik. Salah satu komponen pendidikan adalah guru. Guru memegang peran penting dan utama dalam keberlangsungan ... -
Penerapan Metode Yanbu’a dalam Pembelajran Baca Al-Qur’an pada Anak Usia Dini di TK Nurul Ulum Rambang Muara Enim
(Universitas Islam Malang, 2022-07-13)Pembelajaran metode membaca Al-Quran yang dilaksanakan di TK Nurul Ulum Rambang Muara Enim saat ini masih kesulitan untuk menerapkan pembelajaran yang sesuai dengan kebutuhan anak. Selama ini di TK Nurul Ulum Rambang Muara ... -
Talak Qobla Dukhul Perspektif Imam Abu Hanifah dan Imam Syafi’i (Studi Teks Kitab Fiqh Ala Madzahib Al Arba’ah).
(Universitas Islam Malang, 2022-07-14)Pernikahan adalah salah suatu akad yang sangat penting dan mulia dalam agama islam. Pernikahan adalah akad yang secara keseluruhan aspeknya dikandung dalam kata nikah atau tazwij dan merupakan ucapan seremonial yang sakral. ... -
Peran Bimbingan Pra Nikah Terhadap Calon Pengantin yang Menikah Dini dalam Membentuk Keluarga Sakinah Studi Kasus di KUA Kecamatan Junrejo Kota Batu
(Universitas Islam Malang, 2022-04-07)Pernikahan adalah suatu perjanjian perkawinan antara laki-laki dan perempuan sesuai ketentuan hukum dan ajaran agama, dan pada hakikatnya Allah SWT menciptakan makhluk hidup di muka bumi ini untuk berpasang-pasangan. Menikah ... -
Implementasi Pelayanan Pernikahan di Masa PPKM Darurat Perspektif Maslahah Mursalah (Studi di KUA Kecamatan Junrejo Kota Batu
(Universitas Islam Malang, 2022-05-19)Pernikahan merupakan peristiwa sakral yang dapat membentuk unit terkecil yakni keluarga, dalam hal ini mempunyai sendi utama demi perkembangan suatu masyarakat, bangsa dan negara. Pernikahan adalah suatu perjanjian yang ... -
Batas Pelaksanaan Masa Iddah Bagi Perempuan Perspektif Empat Imam Madzhab
(Universitas Islam Malang, 2022-07-14)Putusnya perkawinan antara suami dan istri yang disebabkan oleh beberapa hal yang telah diatur dalam Al-qur’an menjadikan adanya hak dan kewajiban yang harus dijalani oleh masing-masing pihak yang mana salah satunya adalah ... -
Peran Kantor Urusan Agama dalam Meminimalisir Pernikahan Dibawah Tangan di Kecamatan Salem Kabupaten Brebes
(Universitas Islam Malang, 2022-06-24)Penelitian Ini dilatar belakangi dan berangkat dari sebuah Fenomena Pernikahan Dibawah Tangan yang terjadi di Indonesia, lebih khususnya yang terjadi di wilayah KUA Kecamatan Salem, Kabupaten Brebes. Pernikahan Dibawah ... -
Kedudukan Anak Perempuan dalam Pembagian Harta Waris Adat Ditinjau dari Hukum Islam (Studi Kasus Desa Siru, Kec. Lembor, Kab. Manggarai Barat, Provinsi Nusa Tenggara Timur)
(Universitas Islam Malang, 2022-06-17)Al-Qur’an adalah kalamullah, di dalamnya terdapat banyak ayat yang mengatur kehidupan manusia. Salah satunya adalah ayat yang mengatur tentang kewarisan yang dijelaskan secara terperinci. Dalam sistem pembagian harta warisan ... -
Tinjauan Yuridis Pertimbangan Majelis Hakim Dalam Menetapkan Dispensasi Perkawinan di Bawah Umur (Studi Penetapan Nomor 1837/Pdt.P/2021/PA.Kab.Mlg).
(Universitas Islam Malang, 2022-06-17)Perkawinan di bawah umur merupakan perbuatan hukum yang dilakukan oleh laki – laki dan/ atau perempuan yang belum berusia 19 tahun dalam suatu ikatan pernikahan. Dimana untuk dapat melaksanakan perkawinan tersebut terlebih ... -
Penggunaan Kartu Angka dalam Pengenalan Konsep Bilangan pada Anak Kelompok B di TA Al-Ikhlas
(Universitas Islam Malang, 2022-07-07)Pada masa sekarang ini pendidikan memiliki peranan yang sangat penting bagi manusia dalam melaksanakan kehidupan yang tidak lepas dari pendidikan. Pendidikan Taman Kanak-kanak berbagai macam dan usaha membantu anak untuk ... -
Pengaruh Lingkungan Sekolah Islami Terhadap Penumbuhan Karakter Islami Anak Kelompok A Tarbiyatul Athfal Kota Malang
(Universitas Islam Malang, 2022-05-21)Anak yang berada di lembaga sekolah islami biasanya juga memilki karakter islami. Namun biasanya mereka berubah saat berada di lingkungan rumah. Sehingga perlu adanya kerjasama antara pihak pendidik dengan orang tua.Penelitian ... -
Pemanfaatan Sumber dan Media Pembelajaran dalam Menumbuhkan Berpikir Kreatif Pada Anak Usia Dini Kelompok B di TK Muslimat NU 2 Singosari Malang
(Universitas Islam Malang, 2022-05-20)Masalah pendidikan dan pengajaran merupakan masalah yang cukup kompleks, dimana banyak faktor yang ikut mempengaruhinya. Faktor pertama yang mempengaruhi adalah guru. Guru merupakan komponen pengajaran yang memegang peranan ... -
Implementasi Konsep Keluarga Sakinah pada Kalangan Keluarga Difabel (Studi Kasus di Kelurahan Bakalankrajan Kecamatan Sukun Kota Malang)
(Universitas Islam Malang, 2022-06-24)Berdasarkan observasi awal, bahwasannya dikelurahan Bakalankrajan terdapat beberapa masyarakat yang memiliki keterbatasan fisik (difabel) baik yang sudah menikah maupun yang belom menikah. Melihat keterbatasan fisik yang ... -
Tinjauan Maslahah terhadap Pernikahan Dibawah Umur di Era Pandemi Covid 19 di Kecamatan Trawas
(Universitas Islam Malang, 2022-06-05)Pernikahan mempunyai tujuan untuk membentuk Keluarga Sakinah Mawaddah Warohmah, Masa Pandemi Covid 19 berdampak kepada kondisi Keluarga. Pernikahan di bawah Umur yang terjadi di Kecamatan Trawas untuk mengurangi beban ... -
Perempuan sebagai Kepala Keluarga Prespektif Hukum Islam di Kelurahan Sukomulyo Kecamatan Lamongan Kabupaten Lamongan
(Universitas Islam Malang, 2022-06-30)Setiap Perkawinan menginginkan keluarga sakinah mawadah dan warohmah. Perkawinan menimbulkan hak dan kewajiban bagi suami dan istri. Terkadang istri berperan sebagai kepala keluarga dengan berbagai factor,diantaranya factor ... -
Pengulangan Nikah dalam Adat Masyarakat Jawa Perspektif Hukum Islam dan Hukum Positif (Studi Kasus di Desa Jatisari Kecamatan Tempeh Lumajang
(Universitas Islam Malang, 2022-06-17)Pernikahan merupakan satu kebutuhan manusia. Pernikahan menjadi suatu ikatan yang paling dasar untuk membentuk suatu kelompok yang akan menjadi keluarga serta lengkap segala problematika kehidupan ini. Keharmonisan dalam ... -
Analisis Putusan Hakim Dalam Menolak Gugatan Harta Bersama (Studi Perkara Nomor 1150/PDT.G/2020/PA. Pas)
(Universitas Islam Malang, 2022-07-12)Harta bersama adalah harta yang diperoleh baik sendiri-sendiri atau bersama suami istri selama dalam ikatan perkawinan berlangsung. Akibat putusnya perkawinan karena perceraian berdampak pada anak dan harta bersama. Harta ... -
Studi Komparasi Wakaf Produktif dalam Perspektif Imam Madzhab dan Undang-Undang Perwakafan
(Universitas Islam Malang, 2022-07-15)Wakaf produktif yang berarti mengelola pokok harta benda wakaf sehingga manfaatnya dapat disalurkan untuk kebutuhan penerima wakaf sesuai dengan ketentuan tujuan wakaf hingga mampu menghasilkan keuntungan yang berkelanjutan. ... -
Tinjauan Hukum Islam Terhadap Istri Karir Karena Suami Tidak Bekerja (Studi Kasus di Pasar Besar Malang)
(Universitas Islam Malang, 2022-07-08)Pernikahan ialah salah satu perintah dari Allah SWT. Pernikahan pun merupakan bagian dari kesempurnaan dalam beragama yang memenuhi syarat dan kewajiban tertentu, yang menyebabkan timbulnya hak dan kewajiban suami ...