Aspek Hukum Perlindungan Konsumen Pengguna Akulaku (Studi Kasus Pinjaman Online Dalam Kasus Said Hanafi )

Show simple item record

dc.contributor.author Iqbal, Muhammad
dc.date.accessioned 2022-09-21T03:06:05Z
dc.date.available 2022-09-21T03:06:05Z
dc.date.issued 2022-07-16
dc.identifier.uri http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/5481
dc.description.abstract Pada skripsi ini, penulis mengangkat judul dengan aspek hukum perlindungan konsumen pengguna akulaku (studi atas korban akulaku dalam kasus said hanafi ). Progam studi Ilmu Hukum, Fakultas Hukum, Universitas Islam Malang. Oleh karena itu studi ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis tentang bagaimana kedudukan hukum paylater dalam pembayaran antara konsumen dengan akulaku menurut hukum di Indonesia dan bagaimana bentuk perlindungan konsumen korban dalam transaksi paylater akulaku menurut undang-undang konsumen. Penelitian ini merupakan penelitian yuridis normatif adapun jenis penelitian ini yaitu kualitatif, penelitian ini dilakukan dengan cara melakukan wawancara secara langsung dengan pengguna akulaku yakni Said Hanafi. Sumber data penelitian ini adalah sumber data primer yang diperoleh dari hasil wawancara dan sumber data sekunder diperoleh dari literatur-literatur kepustakaan. Hasil yang didapat bahwa hukum paylater dalam pembayaran antara konsumen dengan akulaku menurut hukum di Indonesia bahwa (1). Paylater sebagai Uang Elektronik, (2). Paylater sebagai Financial Technology, (3). Paylater sebagai pembiayaan konsumen serta dalam kasus tersebut terdapat adanya wanprestasi. en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Universitas Islam Malang en_US
dc.subject Paylater en_US
dc.subject Wanprestsi en_US
dc.title Aspek Hukum Perlindungan Konsumen Pengguna Akulaku (Studi Kasus Pinjaman Online Dalam Kasus Said Hanafi ) en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Kolom Pencarian


Browse

My Account