Browsing UT - Islamic Education by Subject "Daring"
Now showing items 1-7 of 7
-
Implementasi Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Berbasis Daring Ditengah Wabah Covid-19 di SMA Negeri 1 Gending
(Universitas Islam Malang, 2021-07-17)Sudah menjadi kodrat manusia bahwasannya manusia itu sejak dilahirkan ke dunia ini telah membawa fitrahnya sebagai makhluk yang berbeda dengan makhluk ciptaan yang lainnya. Karena setiap peserta didik hadir dengan beberapa ... -
Penerapan Storytelling Melalui Daring Terhadap Kemampuan Kognitif Anak Usia Dini di Kelompok Bermain (KB) Nanda Ceria Desa Bocek Kecamatan Karangploso Kabupaten Malang
(Universitas Islam Malang, 2021-06-03)Kemampuan kognitif anak usia dini yang ada di lembaga Kelompok Bermain (KB) Nanda Ceria Desa Bocek Kecamatan Karangploso Kabupaten Malang tergolong masih rendah. Hal tersebut terlihat seperti ketika anak belum mampu menemukan ... -
Penggunaan Media AudioVisual Gerak dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Secara Daring di kelas XI Teknologi Komputer Jaringan SMK Negeri 3 kota Malang
(Universitas Islam Malang, 2022-07-07)Latar belakang masalah penelitian ini adalah sulitnya mengajar jika hanya dengan metode ceramah saja sehingga membuat proses pembelajaran menjadi membosankan, dengan hal tersebut guru PAI SMK N 3 Malang mempunyai inisiatif ... -
Penggunaan Media Daring (Dalam Jaringan) pada Mata Pelajaran Aqidah Akhlaq dalam Menumbuhkan Minat Belajar Peserta Didik Kelas XI Agama I Madrasah Aliyah Negeri II Kabupaten Malang
(Universitas Islam Malang, 2020-06-12)Pada akhir tahun 2019 hingga sekarang ini dunia telah dikejutkan dengan terjadinya pandemi Covid-19, pandemi tersebut muncul pada pertengahan Desember 2019 di Wuhan Cina dan menyebar ke berbagai negara di Bumi, hingga ... -
Strategi Guru dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Berbasis Daring di SMP Brawijaya Smart School Kota Malang
(Universitas Islam Malang, 2021-06-03)Faktor utama yang sangat mempengaruhi proses pembelajaran secara daring ini adalah kekuatan jaringan internet serta faktor pendukungnya yaitu alat komunikasi seperti handphone yang memiliki fitur canggih, komputer atau ... -
Strategi Guru PAI dalam Membina Karakter Kepribadian Siswa pada Masa Pembelajaran Daring (Online) di SMP Negeri 9 Malang
(Universitas Islam Malang, 2021-07-10)Tujuan penulis melakukan penelitian dengan tema tersebut adalah untuk mengetahui strategui guru dalam membina karakter kepribadian siswa pada masa pembelajaran daring. pembinaan karakter siswa pada masa pembelajaran daring ... -
Strategi Guru PAI dalam Meningkatkan Domain Kognitif Siswa Berbasis Pembelajaran Daring pada Masa Pandemi Covid – 19 di SMPN 05 Karangploso Kabupaten Malang
(Universitas Islam Malang, 2021-06-24)Pendidikan harus tetap terus berjalan dalam kondisi apapun. Tak menutup kemungkinan pada keadaan seperti ini, saat pandemi Covid-19. Seperti menggunakan metode pembelajaran daring. Metode yang digunakan adalah metode ...