Pengaruh Variasi Suhu pada Proses Pirolisis Sampah Plastik LDPE sebagai Bahan Bakar Alternatif

Show simple item record

dc.contributor.author A’la, Ahmad Fudloilul
dc.date.accessioned 2023-07-11T01:34:50Z
dc.date.available 2023-07-11T01:34:50Z
dc.date.issued 2023-05-13
dc.identifier.uri http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/7517
dc.description.abstract Metode pirolisis merupakan beberapa teknik pengerjaan limbah saat dicerna. Tujuan percobaan ini adalah melakukan sampah plastik sebagai bahan bakar pirolisis. Jenis sampah plastik LDPE yang digunakan dalam penelitian ini adalah variabel, dan masing-masing percobaan dijalankan selama 15 menit pada suhu 100°C, 200°C, dan 300°C. Penelitian dengan variasi suhu sampel a menghasilkan minyak berwarna kuning dengan nilai kalor 10230kkl/kg nilai masa jenis 0,6 kg/m3 nilai viskositas0,40cp dan jumlah volume 20ml, sampel b menghasilkan minyak berwarnacoklat keruh dengan nilai kalor 9411,6kkl/kg nilai masa jenis 0,63 kg/m3 nilai viskositas0,58cp dan jumlah volume 38ml, sampel c menghasilakn minyak berwarna coklat jernih dengan nilai kalor 9002,4kkl/kg nilai masa jenis 0,65 kg/m3 nilai viskositas0,55cp dan jumlah volume 40ml. minyak terbaik dihasilkan pada suhu 100°C yang memiliki nilai hampir sama dengan bahan bakar alternatif yaitu dengan nilai kalor 10230kkal/kg. Karena nilai kalornya, produk pirolisis dapat berfungsi sebagai pengganti bahan bakar konvensional. Kata Kunci : Pengaruh, Variasi Suhu, Proses Pirolisis, Sampah Plastik LDPE, Bahan Bakar Alternatif en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Universitas Islam Malang en_US
dc.subject Teknik en_US
dc.subject Teknik Mesin en_US
dc.subject Pengaruh en_US
dc.subject Variasi Suhu en_US
dc.subject Proses Pirolisis en_US
dc.subject Sampah Plastik LDPE en_US
dc.subject Bahan Bakar Alternatif en_US
dc.title Pengaruh Variasi Suhu pada Proses Pirolisis Sampah Plastik LDPE sebagai Bahan Bakar Alternatif en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Kolom Pencarian


Browse

My Account