Penegakan Hukum terhadap Pelaku Penyalahgunaan dan Pengedar Narkoba (Studi Kasus di Kantor Polres Sampang)

Show simple item record

dc.contributor.author Riskiakbar
dc.date.accessioned 2020-12-14T07:08:48Z
dc.date.available 2020-12-14T07:08:48Z
dc.date.issued 2020-07
dc.identifier.uri http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/863
dc.description.abstract Pada skripsi ini, penulis mengangkat judul Penegakan Hukum Terhadap Pelaku Penyalahguna dan Pengedar Narkoba (Studi Kasus Di Kantor Polres Sampang). Pilihan judul tersebut dilatar belakangi oleh keinginantahuan penulis tentang apa yang melatar belakangi maraknya pengguna dan pengedar Narkoba‟. Berdasarkan latar belakang tersebut, karya tulis ini mengangkat rumusan masalah sebagai berikut: 1. Bagaimanakah bentuk pencegahan dan peredaran narkoba di Wilayah Hukum Polres Sampang?. 2. Bagaimanakah bentuk sanksi yang dijatuhkan terhadap penyalahguna dan pengedar narkoba sebagai wujud penegakan hukum diwilayah hukum Polres Sampang?. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa, alasan mengapa marak sekali para pengguna dan pengedar Narkoba diwilayah hukum Polres Sampang , yaitu dikarenakan untuk wilayah pedalaman sangat minim ilmu pendidikan dan tidak memikirkan dampak yang akan terjadi dari penyalahguna narkoba tersebut, jadi banyak sekali yang terjebak dalam dunia narkoba dan bahkan pengedarnya juga banyak itupun dikarenakan dari hasil atau untung penjualan barang tersebut sangat besar bahkan bisa 2x lipat dari modal pertama, jadi para pengedar sangat tergiur dengan hasil penjualan narkoba tersebut, namun dampak dari perbuatan para pengedar narkoba tersebut yaitu sangat membahayakan bagi para pengguna baik dari segi kesehatan maupun dari segi kriminalitas yang sering terjadi di Wilayah Hukum Polres Sampang, contohnya banyak terjadi kriminalitas seperti curanmor, penganiayaan terhadap keluarga dan kriminalitas lainnya dan itupun faktor dari penyalahguna narkoba tersebut. Maka penulis ingin mencari cara memberantas penyalahguna dan pengedar narkoba supaya di wilayah hukum Polres Sampang bebas dari Narkoba. en_US
dc.publisher Universitas Islam Malang en_US
dc.subject Penegakan Hukum terhadap Pelaku Penyalahguna dan Pengedar Narkoba en_US
dc.subject Law Enforcement Against Abuse en_US
dc.title Penegakan Hukum terhadap Pelaku Penyalahgunaan dan Pengedar Narkoba (Studi Kasus di Kantor Polres Sampang) en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Kolom Pencarian


Browse

My Account