Studi Alternatif Perencanaan Struktur Pasar Mardika Ambon dengan Struktur Baja

Dalam rangka peningkatan layanan dan perbaikan sistem, mohon maaf untuk sementara waktu Repositori UNISMA tidak dapat diakses secara optimal.

Show simple item record

dc.contributor.author Rada, Afandi Ahmad
dc.date.accessioned 2024-02-07T03:46:33Z
dc.date.available 2024-02-07T03:46:33Z
dc.date.issued 2023-12-16
dc.identifier.uri http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/9130
dc.description.abstract Pasar adalah tempat dimana transaksi perdagangan terjadi, maka Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah dengan ini melakukan Revitalisasi Pasar Mardika berdasarkan APBN TA 2021-2023, Pada pembangunan pasar mardika Ambon konstruksi yang digunkana adalah konstruksi beton bertulang yang mana jika ditinjau dari aspek kekuatan, kekakuan, daktilitas dan durasi pekerjaan maka antara beton bertulang, baja, dan kayu bisa dikatakan baja lebih memiliki keunggulan untuk mengurangi durasi pekerjaan proyek dan disamping itu juga baja sendiri mempunyai kekuatan, kekakuan dan daktilitas yang lebih unggul dibandingkan beton dan kayu. Oleh karena itu dalam menulis skripsi ini penulis menggunakan material baja sebagai alternatif studi perencenaan pasar mardika Ambon. Tugas akhir ini menggunakan acuan Standar Nasional Indonesia antara lain. SNI 1729:2015, SNI 1727:2013, SNI 1726:2019, dan analisa perhitungan struktur rangka baja pada pembangunan pasar mardika menggunakan pemodelan portal 2D dengan aplikasi STAAD Pro V8i serta merencanakan sambungan disetiap elemen baja. Dengan hasil perencanaan tebal pelat 2 s/d Atap 12,5 cm dengan tulangan pokok Ø10 – 125 mm dan tulangan susut Ø10 – 125 mm ; profil balok induk WF 400.200.8.13 ; profil balok anak WF 350.175.7.11 ; beban gempa 21939,7 kg, 43879,4 kg, 65819,0 kg, 85434,7 kg ; profil kolom H-Beam 400.400.13.21. Digunakan pondasi tiang pancang dengan diameter 30 cm sebanyak 4 tiang dengan kedalaman 15 meter. Kata Kunci: Studi Alternatif, Baja, Pasar Mardika Ambon en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Universitas Islam Malang en_US
dc.subject Studi Alternatif en_US
dc.subject Baja en_US
dc.subject Pasar Mardika Ambon en_US
dc.title Studi Alternatif Perencanaan Struktur Pasar Mardika Ambon dengan Struktur Baja en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Kolom Pencarian


Browse

My Account