Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/1579
Title: Rancang Bangun Alat Monitoring Pencemaran Polutan Pada TPA Menggunakan Mikrokontroler Arduino UNO dan NodeMCU Berbasis Internet of Things
Authors: Utomo, Dwi Priyo
Keywords: Pencemaran udara
Arduino UNO
Issue Date: 27-Jan-2021
Publisher: Universitas Islam Malang
Abstract: Pencemaran udara dapat disebabkan oleh beberapa hal yaitu: polusi asap motor, polusi pembakaran, dan polusi yang berasal dari tempat pembuangan sampah akhir. Pencemaran dari Tempat pembuangan akhir (TPA) yang dianggap sangat mengganggu masyarakat. Pembuangan sampah di lokasi mengakibatkan gas hasil dekomposisi seperti gas metana (CH4), amonia (NH3), dan hidrogen sulfida (H2S) lepas ke udara. Akibatnya TPA menjadi bau dan kualitas udara disekitar menurun. Penelitian.ini.merancang.sistem monitoring.kadar.polutan.gas.CH4, NH3 dan.H2S menggunakan sensor MQ-4, MQ-135 dan MQ-136, sehingga dapat mengetahui seberapa besar polutan di TPA. Dari hasil pengujian yang dilakukan dengan memberi kadar gas terus-menerus selama 1 menit dapat diketahui sensor MQ-4 mendeteksi gas metana 30,22 ppm, MQ-135 mendeteksi gas amonia 9,67 ppm, dan MQ-136 mendeteksi gas hidrogen sulfida 2,04 ppm. Mikrokontroler arduino uno sebagai pengolahan sistem ke Nodemcu kemudian mengirimkan ke aplikasi blynk dengan Internet of Things. Sistem.menggunakan.modul.relay.sebagai.ON/OFF.otomatis buzzer.digunakan.sebagai.indikator jika kadar polutan gas melebihi batas yang telah ditentukan dan fan digunakan untuk mengurangi kadar gas sampai batas aman yang telah ditentukan.
URI: http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/1579
Appears in Collections:UT - Electrical Engineering

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
S1_FT_21501053016_DWI PRIYO UTOMO.pdf1.66 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.