Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/4272
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorSusetyo, Rama Deva Andrean-
dc.date.accessioned2022-07-13T03:36:38Z-
dc.date.available2022-07-13T03:36:38Z-
dc.date.issued2022-06-17-
dc.identifier.urihttp://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/4272-
dc.description.abstractPembelajaran merupakan proses komunikasi antara pendidik dan peserta didik. Peserta didik diharuskan untuk belajar mengembangkan kemampuan dan sikap pribadi yang baik sehingga dapat digunakan untuk mengembangkan dirinya. Pembelajaran dikatakan baik dan berhasil jika seorang guru berhasil membangkitkan motivasi belajar dan menjadikan siswa menjadi lebih aktif, kreatif, dan mampu mencapai tujuan. Penelitian ini bertujuan untuk (1) Untuk mengetahui dan mendeskripsikan penerapan model pembelajaran discovery learning sebagai upaya meningkatkan motivasi belajar siswa kelas XI di SMA Negeri 4 Malang, (2) Untuk mengetahui dan mendeskripsikan efektivitas penerapan model pembelajaran discovery learning sebagai upaya meningkatkan motivasi belajar kelas XI di SMA Negeri 4 Malang, (3) Untuk mendeskripsikan dukungan dan juga hambatan selama penerapan model pembelajaran discovery learning sebagai upaya meningkatkan motivasi belajar siswa kelas XI di SMA Negeri 4 Malang. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian studi kasus. Dengan mendeskripsikan hasil penelitian dan memaparkan data sesuai dengan hasil temuan di lapangan. Untuk memperoleh data atau informasi-informasi yang relevan dengan masalah yang dicari. Teknik analisis data dalam penelitian ini ada tiga tahap yakni : reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Data disajikan dalam bentuk deskriptif. Pengecekan data dalam penelitian ini menggunakan ketekunan dan triangulasi. Dari hasil penelitian dapat ditemukan bahwa : (1) Penerapan model pembelajaran discovery learning untuk meningkatkan motivasi belajar siswa pada mata pelajaran PAI kelas XI di SMA Negeri 4 Malang sudah dilaksanakan sesudai dengan prosedur discovery learning. (2) Hasil dari implementasi model pembelajaran discovery learning dalam pembelajaran PAI siswa kelas XI di SMA Negeri 4 Malang yang paling menonjol adalah motivasi belajar siswa. (3) Hambatan yang dialami guru dalam penerapan model discovery learning terkadang masih ada siswa yang belum terbiasa dengan pembelajaran berbasis penemuan. Pendukung : Sarana dan prasarana yang ada di SMA Negeri 4 Malang sudah memadai dan mendukung untuk penerapan model pembelajaran discovery learning. Kata Kunci : Penerapan, Model Pembelajaran Discovery Learning, Motivasi Belajar, Pendidikan Agama Islam.en_US
dc.language.isootheren_US
dc.publisherUniversitas Islam Malangen_US
dc.subjectPendidikan Agama Islamen_US
dc.subjectPenerapanen_US
dc.subjectModel Pembelajaran Discovery Learningen_US
dc.subjectMotivasi Belajaren_US
dc.titlePenerapan Model Pembelajarann Discovery Learning Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran PAI Kelas XI di SMA Negeri 4 Malangen_US
dc.typeOtheren_US
Appears in Collections:UT - Islamic Education

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
S1_FAI_21801011163_RAMA DEVA ANDREAN SUSETYO.pdfPublish2.13 MBAdobe PDFView/Open
Fulltext_S1_FAI_21801011163_RAMA DEVA ANDREAN SUSETYO.pdf
  Restricted Access
Fulltext4.05 MBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.