Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/4624
Title: Strategi Pembelajaran Akidah Akhlak dalam Membentuk Karakter Religius Peserta Didik di MTs Almaarif 01 Singosari
Authors: Khilmawati, Maulidya
Keywords: Pendidikan Agama Islam
Strategi Pembelajaran,
Akidah Akhlak
Karakter Religius
Issue Date: 18-Jul-2022
Publisher: Universitas Islam Malang
Abstract: Pendidikan yang sangat berpengaruh dan harus dipahami oleh semua manusia terutama didalam konsep untuk mewujudkan rencana manusia yang sepenuhnya, sebagaimana yang tertulis didalam tujuan Pendidikan Nasional. Dapat dilihat dari latar belakang sekolah yang mempunyai keunikan peserta didik di MTs AlMaarif 01 Singosari adalah sebagai lembaga pendidikan yang berupaya untuk membentuk generasi yang beriman dan bertaqwa, berakhlak mulia, berketrampilan melalui pendidikan umum, dan agama. Sehingga peran guru dalam meningkatkan karakter religius peserta didik. Berdasarkan konteks penelitian maka peneliti merumuskan fokus penelitian, yaitu tentang (1) Bagaimana perencanaan strategi pembelajaran Akidah Akhlak dalam membentuk karakter religius peserta didik di MTs AlMaarif 01 Singosari?, (2) Bagaimana pelaksanaan strategi pembelajaran Akidah Akhlak dalam membentuk karakter religius peserta didik di MTs AlMaarif 01 Singosari?, dan (3)Bagaimana penyampaian strategi pembelajaran Akidah Akhlak dalam membentuk karakter religius peserta didik di MTs AlMaarif 01 Singosari?. Tujuan dari penelitian ini yaitu (1) Untuk mendeskripsikan perencanaan strategi pembelajaran Akidah Akhlak dalam membentuk karakter religius peserta didik di MTs AlMaarif 01 Singosari, (2) Untuk mendeskripsikan pelaksanaan strategi pembelajaran Akidah Akhlak dalam membentuk karakter religius peserta didik di MTs AlMaarif 01 Singosari, dan (3) Untuk mendeskripsikan penyampaian strategi pembelajaran Akidah Akhlak dalam membentuk karakter religius peserta didik di MTs AlMaarif 01 Singosari. Berdasarkan hasil penelitian yang diperoleh peneliti mengenai “Strategi Pembelajaran Akidah Akhlak Dalam Membentuk Karakter Religius Peserta Didik Di MTs Almaarif 01 Singosari.” dapat disimpulkan sebagai berikut: (1) adapun yang direncanakan oleh guru dalam perencanaan strategi pembelajaran. (2) strategi pelaksanaan yang dilakukan oleh guru . (3) strategi penyampaian yang dilakukan oleh guru dalam penyampaian strategi pembelajaran. Kata Kunci: Strategi Pembelajaran, Akidah Akhlak, Karakter Religius
URI: http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/4624
Appears in Collections:UT - Islamic Education

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
S1_FAI_21801011191_MAULIDYA KHILMAWATI.pdfPublish2.22 MBAdobe PDFView/Open
FULLTEXT S1_FAI_21801011191_MAULIDYA KHILMAWATI.pdf
  Restricted Access
Fulltext1.42 MBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.