Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/7006
Title: Analisa Kapasitas dan Kinerja Ruas Jalan Berdasarkan Pemodelan Greenshield, Greenberg dan Underwood pada Ruas Jalan Gatot Subroto Kota Medan
Authors: Stephen, Ahmad Mulia
Keywords: Teknik
Teknik Sipil
Kapasitas Ruas
Kinerja Ruas
Greenshield
Greenberg
Underwood
Issue Date: 31-Jan-2023
Publisher: Universitas Islam Malang
Abstract: Kota Medan tahun 2020 memiliki jumlah penduduk 2.435.252 jiwa dan tiap tahunnya mengalami peningkatan serta kebutuhan trasportasi semakin meningkat. Jalan Gatot Subroto berada di pusat kota dan pusat perdagangan. mengakibatkan timbulnya kemacetan. karena itu dilakukan penelitian dengan menganalisa untuk solusi permasalahan tersebut. Metode penelitian dilakukan survei selama 6 hari mulai pukul 07.00 s/d 20:00. Nilai analisa kapasitas dan kinerja ruas jalan dengan Manual Kapasitas Jalan Indonesia (MKJI) 1997. Dan menggunakan model Greenshield (𝑆𝑓𝑓 βˆ’ 𝑆𝑓𝑓 π‘₯ 𝐷), 𝐷𝑗 Greenberg (𝑐. 𝑒b.s ) dan Underwood (𝑆𝑓𝑓 π‘₯ 𝑒𝐷/π·π‘š). Hasil analisa kapasitas ruas memilki nilai kapasitas (C) 1473.12 smp/jam. Kinerja ruas memiliki nilai arus lalu lintas (Q) rata-rata perhari 1255.49 smp/jam. Nilai derajat kejenuhan (DS) 0.85. Tingkat pelayanan E (arus tidak stabil dan kecepatan terkadang berhenti). Pertumbuhan kendaraan (i) 4.83%. Analisa yang paling sesuai adalah Underwood dengan nilai 2298.86 smp/jam. Pemodelan (R2) yang paling tinggi 0.87 menggunakan Underwood yaitu hubungan kecepatan- kepadatan 5.28–0.03D, arus-kepadatan 196xDxe0.03.D arus–kecepatan 196.54x 31.79 (5.28-Ln Vs). Kata Kunci: Kapasitas Ruas, Kinerja Ruas, Greenshield, Greenberg, Underwood
URI: http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/7006
Appears in Collections:UT - Civil Engineering



Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.