Pengaruh Ukuran Perusahaan Terhadap Pertanggungjawaban Sosial Perusahaan Go Public Di Bei 2017-2019

Show simple item record

dc.contributor.author Damayanti, Ratih
dc.date.accessioned 2020-11-10T02:50:43Z
dc.date.available 2020-11-10T02:50:43Z
dc.date.issued 2020-08-10
dc.identifier.uri http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/231
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan perspektif baru tentang perusahaan-perusahaan go public di Indonesia, yang saat ini mempraktikkan pengungkapan sosial pada laporan tahunan mereka dan pada saat yang sama juga bertujuan untuk mengetahui ukuran perusahaan yang berpengaruh pada praktik pengungkapan sosial di perusahaan tersebut.Sedangkan ukuran perusahaan diukur berdasarkan total aset milik perusahaan. Data yang diteliti ini diperoleh dari 26 perusahaan publik di Bursa Efek Indonesia dengan sampel yang sudah ditentukan dengan metode analisis data regresi sederhana. Ukuran perusahaan secara keseluruhan akan mempengaruhi pengungkapan sosial pada laporan tahunan perusahaan-perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2017-2019. Kata Kunci : Pengungkapan sosial, ukuran perusahaan en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Universitas Islam Malang en_US
dc.subject Research Subject Categories::SOCIAL SCIENCES::Business and economics en_US
dc.title Pengaruh Ukuran Perusahaan Terhadap Pertanggungjawaban Sosial Perusahaan Go Public Di Bei 2017-2019 en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Kolom Pencarian


Browse

My Account