Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pemilihan Karir Mahasiswa Akuntansi (Studi Empiris Pada Mahasiswa Akuntansi Perguruan Tinggi di Malang)

Show simple item record

dc.contributor.author Adelia
dc.date.accessioned 2021-11-30T01:53:32Z
dc.date.available 2021-11-30T01:53:32Z
dc.date.issued 2021-02-08
dc.identifier.uri http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/2629
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk menguji faktor-faktor yang membedakan pilihan karir sebagai akuntan publik oleh mahasiswa akuntansi dengan variabel bebas yang digunakan yaitu Gaji, Pengakuan Profesional, Nilai Sosial, Lingkungan Kerja, Neraca Pasar Kerja, Kepribadian dan Pelatihan Profesional Pemilihan karir sebagai variabel terikat. . Jumlah responden dalam penelitian ini adalah 122 Mahasiswa Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Islam Malang. Teknik analisis data yang digunakan adalah: Uji Validitas, Uji Reliabilitas, Analisis Regresi Logistik dan Uji Koefisien Determinasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Gaji, Pengakuan Profesional, Nilai Sosial, Lingkungan Kerja, Neraca Pasar Kerja, Kepribadian dan Pelatihan Profesional berpengaruh positif terhadap Pilihan karir Akuntan Publik oleh Mahasiswa Akuntansi Universitas Islam Malang. en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Universitas Islam Malang en_US
dc.subject Ekonomi dan Bisnis en_US
dc.subject Akuntansi en_US
dc.subject Pemilihan Karir en_US
dc.subject Mahasiswa en_US
dc.title Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pemilihan Karir Mahasiswa Akuntansi (Studi Empiris Pada Mahasiswa Akuntansi Perguruan Tinggi di Malang) en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Kolom Pencarian


Browse

My Account