Show simple item record

dc.contributor.authorHamid, M. Sahlan Alhanani
dc.date.accessioned2021-12-27T07:07:52Z
dc.date.available2021-12-27T07:07:52Z
dc.date.issued2021-07-17
dc.identifier.urihttp://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/2869
dc.description.abstractAdapun pembelajaran daring bertujuan untuk menjalankan pembelajaran pada saat masa pandemi yang mulai diberlakukan pada tahun ajaran 2019/2020 sampai saat ini di Indonesia khususnya di MA Bilingual Batu, kepala Madrasah dan pendidik berupaya meningkatkan partisipasi siswa yang tentunya memiliki kendala dalam mengikuti kegiatan pembelajaran dan progam keagamaan. Pada proses pembelajaran pada saat peneliti melakukan penelitian yangmana pembelajaran daring masa pandemi sudah berjalan selama satu tahun lebih memiliki dua metode pembelajaran yaitu daring (online) dan luring (tatap muka secara langsung). Pelaksanaan pembelajaran lebih dominan pada daring, sementara luring dilakukan setu sampai dua kali selama satu minggu. Adapun fokus penelitian yaitu mengenai proses pembelajaran daring masa pandemi, upaya kepala Madrasah dan pendidik meningkatkan partisipasi siswa pada pembelajaran daring masa pandemi, dan faktor-faktor pendukung dan penghambat partisipasi siswa dalam melaksanakan pembelajaran daring khususnya pada Pendidikan Agama Islam. Sedangkan tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan proses pembelajaran daring masa pandemi, upaya kepala Madrasah dan pendidik meningkatkan partisipasi siswa pada pembelajaran daring masa pandemi, dan faktor-faktor pendukung dan penghambat partisipasi siswa dalam melaksanakan pembelajaran daring khususnya pada Pendidikan Agama Islam. Pendekatan pada penelitian ini yaitu penelitian kualitatif dengan jenis penelitian studi kasus. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Sedangkan teknik analisis data menggunakan model Miles, Huberman dan Saldana yang meliputi pengumpulan data, kondensasi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Adapun pengecekan keabsahan data menggunakan perpanjangan keikutsertaan, triangulasi, dan diskusi sejawat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepala Madrasah dan guru PAI memiliki berbagai inovasi dalam menyusun rancangan pembelajaran dan upaya dalam meningkatkan partisipasi siswa, serta faktor-faktor pendukung dan penghambat partisipasi siswa dalam pembelajaran daring masa pandemi.Dalam perencanaan pembelajaran mengandung metode pembelajaran daring dan evaluasi pembelajaran daring.Sedangkan dalam upaya meningkatkan partisipasi siswa berisi mengadakan koordinasi bersama pendidik dan wali murid, serta memberikan buku materi mata pelajaran.Adapun faktor-faktor pendukung dan penghambat yaitu motivasi belajar siswa, professionalitas guru, kurangnya waktu pembelajaran, kendala jaringan, kuota, dan fasilitas yang dimiliki oleh siswa.en_US
dc.publisherUniversitas Islam Malangen_US
dc.subjectAgama Islamen_US
dc.subjectPendidikan Agama Islamen_US
dc.subjectMeningkatkan Partisipasi Siswaen_US
dc.subjectAspek Religien_US
dc.subjectPembelajaran Daring Masa Pandemien_US
dc.titleUpaya Kepala Madrasah Meningkatkan Partisipasi Siswa Pada Aspek Religi dalam Pembelajaran Daring Masa Pandemi Covid-19 di MA Bilingual Batuen_US
dc.typeOtheren_US


Files in this item

Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record