Analisis Pengaruh Penerapan Good Corporate Governance Terhadap Kinerja Perusahaan (Studi Kasus Perusahaan Food And Bavarage Yang Terdaftar di BEI Tahun 2017-2019)

Show simple item record

dc.contributor.author Ekawati, Desti Wahyuningrum
dc.date.accessioned 2020-11-17T03:27:14Z
dc.date.available 2020-11-17T03:27:14Z
dc.date.issued 2020-09-21
dc.identifier.uri http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/347
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemilikan institusional, kepemilikan manajerial, komisaris independen dan komite audit terhadap kinerja perusahaan. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder, populasi penelitian yaitu perusahaan food and baverage yang terdaftar di BEI sedangkan sampel penelitian yang diambil adalah perusahaan food and baverage yang terdaftar di BEI tahun 2017-2019. Teknik pengambilan sampel dilakukan menggunakan metode purposive sampling. Hasil yang diperoleh dengan menggunakan uji regresi linier berganda Y = -0,266+ 0,005 X1 - 0,064 X2 + 0,955 X3 + 0,020 X4, dan uji dari penelitian ini menggunakan uji t. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial kepemilikan institusional tidak berpengaruh terhadap kinerja perusahaan, kepemilikan manajerial tidak berpengaruh terhadap kinerja perusahaan, komisaris independen berpengaruh terhadap kinerja perusahaan dan komisaris independen tidak berpengaruh terhadap kinerja perusahaan food and bavarage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2017-2019 en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Universitas Islam Malang en_US
dc.subject Kepemilikan Institusional en_US
dc.subject Kepemilikan Manajerial en_US
dc.title Analisis Pengaruh Penerapan Good Corporate Governance Terhadap Kinerja Perusahaan (Studi Kasus Perusahaan Food And Bavarage Yang Terdaftar di BEI Tahun 2017-2019) en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Kolom Pencarian


Browse

My Account