Problematika menghafal Al Qur’an bagi Peserta Didik dalam Meningkatkan Prestasi Belajar di Madrasah Aliyah Muallimat Malang

Dalam rangka peningkatan layanan dan perbaikan sistem, mohon maaf untuk sementara waktu Repositori UNISMA tidak dapat diakses secara optimal.

Show simple item record

dc.contributor.author Waktifillah, Indar
dc.date.accessioned 2022-08-01T04:04:24Z
dc.date.available 2022-08-01T04:04:24Z
dc.date.issued 2022-06-22
dc.identifier.uri http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/4491
dc.description.abstract Setiap manusia yang akan meraih suatu pencapaian yang istimewa pasti akan menemukan sebuah permasalahan dalam prosesnya, seperti halnya menghafal Al Qur’an. Ujian dalam menghafal Al Qur’an memang sudah semestinya terjadi, belum lagi apabila proses dalam menghafal Al Qur’an tersebut bersamaan dengan sekolah. Berdasarkan permasalahan tersebut, maka peneliti berminat untuk meneliti lebih dalam dengan tujuan sebagai berikut : 1) Mengetahui proses menghafal Al Qur’an bagi peserta didik dalam meningkatkan prestasi akademik di Madrasah Aliyah Mu’allimat Malang. 2) Mengetahui problematika menghafal Al Qur’an bagi peserta didik dalam meningkatkan prestasi akademik di Madrasah Aliyah Mu’allimat Malang. 3) Mengetahui solusi untuk mengatasi problematika menghafal Al Qur’an bagi peserta didik dalam meningkatkan prestasi akademik di Madrasah Aliyah Mu’allimat Malang. Untuk mencapai tujuan tersebut, penelitian ini dibuat dengan metode penelitian kualitatif deskriptif dengan jenis penelitian studi kasus. Dengan studI kasus maka peneliti melakukan eksplorasi secara mendalam terhadap program, proses, kejadian, dan aktifitas kepada satu orang atau lebih mengengai problematika menghafal Al Qur’an bagi peserta didik dalam meningkatkan prestadi akademik di Madrasah Aliyah Mu’allimat Malang. Sedangkan teknik pengumpulan datanya dengan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa yang pertama, proses peserta didik dalam menghafal Al Qur’an yaitu menata niat, mengikuti tahsin, membaca dengan melihat mushaf, mencari guru dengan sanad keilmuan yang jelas, membuat target hafalan. Adapun yang kedua, problematika dalam menghafal Al Qur’an bagi peserta didik adalah malas, masih banyak yang belum fasih dalam membaca Al Qur’an, malasnya mengulang hafalan, tidak bisa membagi waktu, faktor lingkungan, pengaruh Handphone serta, gangguan lawas jenis. Dan yang ketiga, solusi yang ditemukan dari hasil penelitian adalah perbanyak mengulang-ulang hafalan, memperbaiki bacaan Al Qur’an, sadar diri untuk tidak melakukan hal-hal yang kurang bermanfaat, memompa semangat agar lebih giat menghafal Al Qur’an, serta memilih teman yang tidak membawa keburukan pada hafalan kita. Kata Kunci : Al Qur’an, Prestasi Belajar, Problematika Menghafal. en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Universitas Islam Malang en_US
dc.subject Pendidikan Agama Islam en_US
dc.subject Al Qur’an en_US
dc.subject Prestasi Belajar en_US
dc.subject Problematika Menghafal en_US
dc.title Problematika menghafal Al Qur’an bagi Peserta Didik dalam Meningkatkan Prestasi Belajar di Madrasah Aliyah Muallimat Malang en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Kolom Pencarian


Browse

My Account