Pengaruh Fintech Akuntansi Digital Terhadap Pelaporan UMKM di Kabupaten Malang

Show simple item record

dc.contributor.author Ramadhani, Muhammad Noor
dc.date.accessioned 2022-08-02T05:13:33Z
dc.date.available 2022-08-02T05:13:33Z
dc.date.issued 2021-11-08
dc.identifier.uri http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/4722
dc.description.abstract Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh akuntansi digital pada financial technology pada pelaporan UMKM di Kabupaten Malang. Populasi dalam penelitian ini merupakan daerah generalisasi dan terdiri dari objek/subyek yang memiliki kualitas dan karakteristik tertentu yang ditentukan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik kesimpulan. Sanusi (2014) populasi adalah seluruh kumpulan elemen yang menunjukkan ciri-ciri tertentu yang dapat digunakan untuk membuat koleksi. Kumpulan unsur menunjukkan jumlah, sedangkan ciri tertentu menunjukkan ciri kumpulan. Dalam praktiknya, seorang peneliti jarang melakukan penelitian terhadap seluruh himpunan elemen (populasi). Elemen adalah subjek di mana pengukuran dilakukan. Populasi dalam penelitian ini adalah UKM di Kabupaten Malang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengaruh Fintech Digital Accounting berpengaruh positif dan signifikan terhadap pelaporan UMKM di Kabupaten Malang. Kata Kunci: Financial Technology (Fintech), Pelaporan UMKM. en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Universitas Islam Malang en_US
dc.subject Financial Technology (Fintech) en_US
dc.subject Pelaporan UMKM en_US
dc.title Pengaruh Fintech Akuntansi Digital Terhadap Pelaporan UMKM di Kabupaten Malang en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Kolom Pencarian


Browse

My Account