Penegakkan Hukum Peraturan Kapolri Nomor 14 Tahun 2011 Tentang Kode Etik Profesi Polri (Studi Di Wilayah Hukum Polres Sampang)

Dalam rangka peningkatan layanan dan perbaikan sistem, mohon maaf untuk sementara waktu Repositori UNISMA tidak dapat diakses secara optimal.

Show simple item record

dc.contributor.author Islamiyah, Siti Hujjatul
dc.date.accessioned 2022-10-20T03:05:18Z
dc.date.available 2022-10-20T03:05:18Z
dc.date.issued 2021-07-19
dc.identifier.uri http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/5623
dc.description.abstract Kepolisian Republik Indonesia (Polri) masih adanya kasus-kasus yang menerpa anggota kepolisian yang terkait seperti penyuapan, korupsi, pelanggaran Hak Asasi Manusia (HAM) dan berbagai kasus pidana lainnya. Kasus-kasus terus bermunculan seperti tidak ada habisnya. Belum tuntas satu kasus, muncul kasus baru. Dalam pemikiran masyarakat saat ini yang berkembang bahwa menganggap terkesan seolah setiap anggota Polri kebal hukum karena banyaknya kasus melibatkanpolisi menghilang sebelum sampai dipersidangan. Terhadap persoalan-persoalan ini seorang polisi dapat dikenakan sanksi karena termasuk melakukan tindakan pelanggaran kode etik kepolisian. Dasar hukumnya bisa dilihat dalam Peraturan Pemerintah RI Nomor 1 Tahun 2003 tentang pemberhentian anggota Kepolisian negara. en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Universitas Islam Malang en_US
dc.subject Pelanggaran anggota polrI en_US
dc.title Penegakkan Hukum Peraturan Kapolri Nomor 14 Tahun 2011 Tentang Kode Etik Profesi Polri (Studi Di Wilayah Hukum Polres Sampang) en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Kolom Pencarian


Browse

My Account