Studi Evaluasi Tebal Perkerasan Lentur Menggunakan Metode Bina Marga 2017 dan Analisis Menggunakan Program Kenpave pada Ruas Jalan Nasional Cirebon – Losari

Dalam rangka peningkatan layanan dan perbaikan sistem, mohon maaf untuk sementara waktu Repositori UNISMA tidak dapat diakses secara optimal.

Show simple item record

dc.contributor.author Attamimi, Mohammad Yuslam
dc.date.accessioned 2023-06-13T04:03:52Z
dc.date.available 2023-06-13T04:03:52Z
dc.date.issued 2023-05-29
dc.identifier.uri http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/7404
dc.description.abstract Jalan nasional Cirebon – Losari Kabupaten Cirebon, jalan ini mempunyai fungsi sebagai jalan arteri, dengan panjang jalan ± 27 km dan lebar 9 m. Secara umum jalan ini sebagian besar dalam kondisi mulus, namun dibeberapa titik juga ditemukan beberapa kerusakan Seperti kerusakan Berlubang, Bergelombang, Retak halus dan lain-lain. Untuk meningkatkan kualitas jalan, diperlukan peningkatan dan pengembangan kinerja jalan. Penelitian bertujuan untuk mendesain ulang tebal perkerasan lentur pada Jalan Nasional Kabupaten Cirebon. Serta melakukan perencanaan saluran drainase yang baik sehingga tidak mempengaruhi struktur perkerasan. Penelitian ini menggunakan metode Bina Marga 2017 untuk menrencanakan tebal perkerasan. Serta di analisis menggunakan program Kenpave untuk memperoleh hasil struktural pada perkerasan tersebut. Dan melakukan perencanaan saluran drainase. Hasil dari penilitian menggunakan metode bina marga di dapatkan hasil Lapis permukaan AC-WC = 4 cm, Lapis bawah lapisan atas AC-BC = 6 cm, Lapis pondasi AC Base = 18 cm dan Lapis pondasi agregat kelas A dengan = 15 cm. Dari hasil analisis menggunakan program kenpave di dapat nilai tegangan dan regangan sebesar kerusakan fatigue cracking = 0,0002020 (kedalaman 9,9997 cm), kerusakan rutting = 0,0002601 (kedalaman 54,0003 cm), kerusakan permanent deformation = 0,0002590 (kedalaman 54,0003 cm). Serta perencanaan drainase hasil yang di dapatkan yaitu menggunakan saluran terbuka dengan penampang berbentuk persegi panjang dan diperoleh dimensi h=50, cm b=60 cm, dan H=75 cm. Kata Kunci: Tebal Perkerasan Lentur, Bina Marga 2017, Kenpave.   en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Universitas Islam Malang en_US
dc.subject Teknik en_US
dc.subject Teknik Sipil en_US
dc.subject Tebal Perkerasan Lentur en_US
dc.subject Bina Marga 2017 en_US
dc.subject Kenpave en_US
dc.title Studi Evaluasi Tebal Perkerasan Lentur Menggunakan Metode Bina Marga 2017 dan Analisis Menggunakan Program Kenpave pada Ruas Jalan Nasional Cirebon – Losari en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Kolom Pencarian


Browse

My Account