Implementasi Pendidikan Karakter Kemandirian dalam Kegiatan Ekstrakurikuler Pramuka pada Siswa Kelas VI MI Bustanul Ulum Kota Batu

Show simple item record

dc.contributor.author Hidayati, Miftachul
dc.date.accessioned 2023-10-06T04:25:49Z
dc.date.available 2023-10-06T04:25:49Z
dc.date.issued 2023-06-24
dc.identifier.uri http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/8231
dc.description.abstract Pendidikan dasar merupakan tahapan yang penting, karena anak adalah seorang yang mengalami perkembangan secara cepat dan merupakan pondasi untuk kehidupan berikutnya. Pendidikan karakter harus diterapkan sejak dini, masa kanak-kanak atau yang biasa disebut ahli psikolog sebagai masa keemas an (Zaman keemasan). Asumsinya terbukti sangat penting pada usia ini kemampuan anak untuk memenuhi potensinya. Manfaat Pendidikan karakter harus di lakukan pembiasaan guna untuk membentuk dan memperkuat kepribadian diri sendiri, juga membantu meningkatkan dan melatih mental, moral dan menjadi orang yang beraklak baik. Banyak sekali bentuk pembiasaan yang dapat dilakukan, pembiasaan di dalam kelas maupun pembiasaan yang di lakukan melalui kegiatan di luar dalam bentuk ekstrakurikuler. Karakter kemandirian merupakan salah satu kemampuan untuk memenuhi kebutuhan sendiri, memecahkan segala macam persoalan yang ada. Dalam karakter kemandirian siswa mampu termotivasi untuk berinisiatif, berkreasi, inovasi, proaktif dan bekerja keras. Penerapan dan pelaksanaan dari sebuah rancangan atau ide dapat kita susun untuk mencapai tujuan tertentu. Implementasi dari karakter kemandirian yang ada melalui kegiatan ekstrakurikuler pramuka. Ekstrakurikuler pramuka merupakan salah satu kegiatan yang mana seseorang dibekali pemahaman dan akan tumbuh sebagai pribadi yang baik sesuai dengan nilai-nilai karakter kemandirian. Kegiatan ekstrakurikuler pramuka juga mengasah keterampilan siswa untuk dapat menyelesaikan masalah yang ada. Dalam kepramukaan kita akan di latih untuk menjadi manusia yang mandiri, mempunyai rasa peduli antar sesama dan mampu melatih kedisiplinan melalui kegiatan-kegiatan yang sudah terencana dengan baik oleh sekolah. Kata Kunci: Implementasi, Karakter Kemandirian, Ekstrakurikuler Pramuka en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Universitas Islam Malang en_US
dc.subject Implementasi en_US
dc.subject Karakter Kemandirian en_US
dc.subject Ekstrakurikuler Pramuka en_US
dc.title Implementasi Pendidikan Karakter Kemandirian dalam Kegiatan Ekstrakurikuler Pramuka pada Siswa Kelas VI MI Bustanul Ulum Kota Batu en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Kolom Pencarian


Browse

My Account