Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/234
Title: Analisis Strategi Sosialisasi Pasar Modal Dan Pengaruhnya Terhadap Keputusan Berinvestasi Di Pasar Modal (Studi Pada Mahasiswa Di Kota Malang)
Authors: Cahyani, Desi Indah
Keywords: Research Subject Categories::SOCIAL SCIENCES::Business and economics
Issue Date: 25-Jul-2020
Publisher: Universitas Islam Malang
Abstract: Penelitian ini meneliti mengenai keputusan mahasiswa yang menabung tidak hanya di bank saja melainkan menabung bisa juga di pasar modal dengan cara berinvestasi di Bursa Efek Indonesia (BEI). Sampel dalam penelitian ini adalah 66 mahasiswa yang digunakan sebagai responden, metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linear berganda dengan data primer yang akan dianalisis menggunakan aplikasi SPSS For Windows. Hasil pengujian secara simultan menunjukkan Variabel Seminar Pasar Modal, Kampanye “Yuk Nabung Saham”, dan Galeri Investasi berpengaruh terhadap keputusan mahasiswa berinvestasi di pasar modal. Hasil pengujian secara parsial Variabel Seminar Pasar Modal dan Kampanye “Yuk Nabung Saham” berpengaruh terhadap keputusan mahasiswa berinvestasi di pasar modal. Hasil pengujian secara parsial menunjukkan Variabel Galeri Investasi tidak berpengaruh terhadap keputusan mahasiswa berinvestasi di pasar modal. Kata Kunci: Seminar Pasar Modal, Kampanye “Yuk Nabung Saham”, Galeri Investasi dan Keputusan Mahasiswa Berinvestasi
URI: http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/234
Appears in Collections:UT - Accounting

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
S1_FEB_21601082241_DESI INDAH CAHYANI.pdf2.2 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.