Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/2964
Title: Pengaruh Kepercayaan Konsumen, Kemudahan Penggunaan dan Penetapan Harga Terhadap Kepuasan Konsumen Jasa Transportasi Grab (Studi Kasus Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Angkatan 2018 Universitas Islam Malang)
Authors: Hasanah, Nur
Keywords: secara simultan kepercayaan konsumen
kemudahan penggunaan
penetapan harga
kepuasan konsumen
Issue Date: 30-Jul-2021
Publisher: Universitas Islam Malang
Abstract: Kepuasan konsumen merupakan hal utama yang harus diperhatikan dalam perusahaan agar berjalan dengan optimal. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kepercayaan konsumen, kemudahan penggunaan dan penetapan harga terhadap kepuasan konsumen jasa transportasi grab. Dari hasil penelitian ini diperoleh hasil sebagai berikut: (1) secara simultan kepercayaan konsumen, kemudahan penggunaan dan harga berpengaruh terhadap kepuasan konsumen. (2) secara parsial kepercayaan konsumen berpengaruh terhadap kepuasan konsumen. (3) secara parsial kemudahan penggunaan berpengaruh terhadap kepuasan konsumen. (4) secara parsial penetapan harga berpengaruh terhadap kepuasan konsumen. Kata kunci: secara simultan kepercayaan konsumen, kemudahan penggunaan, penetapan harga, kepuasan konsumen
URI: http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/2964
Appears in Collections:UT - Management

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
S1_FEB_MANAJEMEN_21701081271_NUR HASANAH.pdf2.32 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.