Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/6823
Title: Akibat Hukum Pembagian Harta Bersama Akibat Perceraian Dari Pernikahan Siri (Studi Di Desa Malangsuko Kecamatan Tumpang Kabupaten Malang)
Authors: Mahmudin, Ahmad
Keywords: Akibat Hukum
Pernikahan Siri
Issue Date: 20-Feb-2023
Publisher: Universitas Islam Malang
Abstract: Pada skripsi ini, Penulis mengangkat judul “Akibat Hukum Pembagian Harta Bersama Akibat Perceraian dari Pernikahan Siri (Studi di Desa Malangsuko, Kecamatan Tumpang, Kabupaten Malang). Latar belakang diangkatnya penulisan tersebut karena banyaknya kasus pernikahan siri dengan ini penulis menentukan perumusan masalah 1. Bagaimana pelaksanaan nikah siri di Desa Malangsuko Kecamatan Tumpang Kabupaten Malang, 2. Apa faktor yang mempengaruhi orang melakukan nikah siri di Desa Malangsuko Kecamatan Tumpang Kabupaten Malang, 3. Bagaimana akibat hukum pembagian harta bersama akibat perceraian dari pernikahan di Desa Malangsuko Kecamatan Tumpang Kabupaten Malang. Jenis penelitian ini adalah kualitatif dalam penelitian kualitatif ini yaitu dengan mengedepankan pengumpulan data lapangan yang nanti dijadikan rujukan suatu penelitian yang pada akhirnya dari pengumpulan data tersebut dapat ditarik kesimpulan akhirnya. Sumber data primer diperoleh melalui hasil wawancara dengan informan yang yang dipilih menggunakan teknik purposive sampling. Sumber data sekunder dalam penelitian ini yaitu hasil observasi di masyarakat yang pernah melakukan pernikahan siri dan sumber hukum. Prosedur pengumpulan data yang digunakan yaitu wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian yang telah didapatkan, ditarik kesimpulan secara deskriptif. Kesimpulan penelitian ini yaitu pernikahan siri sebenarnya tidak dianjurkan karena menimbulkan akibat hukum mengenai pembagian harta bersama akibat pernikahan siri yaitu tidak ada kekuatan untuk menuntut pihak yang tidak bertanggung jawab
URI: http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/6823
Appears in Collections:UT - Law Science

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
AKIBAT HUKUM PEMBAGIAN HARTA BERSAMA AKIBAT PERCERAIAN.pdf
  Restricted Access
2.65 MBAdobe PDFView/Open Request a copy
S1_FH_21801021097_AHMAD MAHMUDIN.pdf2.64 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.