Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/9686
Title: Pengaruh Persepsi Harga, Kualitas Pelayanan dan Lokasi Terhadap Keputusan Pembelian (Studi pada Konsumen UD Setia Makmur Malang)
Authors: Listi, Ike Ratna
Keywords: Persepsi Harga
Kualitas Pelayanan
Lokasi
Keputusan Pembelian
Issue Date: 1-Apr-2024
Publisher: Universitas Islam Malang
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan mengetahui Pengaruh Persepsi Harga, Kualitas Pelayanan dan Lokasi terhadap Keputusan Pembelian (Studi pada konsumen UD Setia Makmur Malang). Penelitian ini termasuk jenis penelitian kuantitatif. Teknik pengambilan sampel dengan menggunakan rumus dari Lemeshow dengan hasil perhitungan sebanyak 96 sampel. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dengan menyebarkan kuesioner pada pengunjung toko UD Setia Makmur Malang. Untuk menyelesaikan masalah di dalam penelitian ini menggunakan bantuan SPSS dengan uji instrumen yaitu uji validitas dan uji realibilitas, uji normalitas, analisis uji asumsi klasik yaitu uji multikolinearitas dan uji heteroskedastisitas, analisis regresi linier berganda, uji hipotesis yaitu uji F, uji t dan uji koefisien determinasi. Hasil Penelitian ini menyatakan hasil bahwa Persepsi Harga berpengaruh positif signifikan terhadap Keputusan Pembelian, Kualitas Pelayanan berpengaruh positif signifikan terhadap Keputusan Pembelian dan Lokasi berpengaruh positif signifikan terhadap Keputusan Pembelian. Kata Kunci: Persepsi Harga, Kualitas Pelayanan , Lokasi, Keputusan Pembelian.
URI: http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/9686
Appears in Collections:UT - Management

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
PENGAR~1.PDF
  Restricted Access
Fulltext3.09 MBAdobe PDFView/Open Request a copy
S1_FEB_22001081044_IKE RATNA LISTI.pdfPublish1.72 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.