Efektivitas Program Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) di Kota Sumenep
dc.contributor.author | Yuliyanti, Herlina Mega | |
dc.date.accessioned | 2021-11-15T01:26:13Z | |
dc.date.available | 2021-11-15T01:26:13Z | |
dc.date.issued | 2021-07-19 | |
dc.identifier.uri | http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/2475 | |
dc.description.abstract | Penelitian ini dilatarbelakingi atas permasalahan-Permasalahan Program RASKIN yang dalam Penyaluran Program RASKIN menuai berbagai macam permasalahan sehingga Pemerintah membuat Kebijakan Pengganti RASKIN yaitu Program Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT). Program BPNT ini merupakan program mempunyai kesamaan dengan Program RASKIN yaitu KPM memperoleh beras sedangkan perbedaannya yaitu terletak pada sistem penebusannya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat keefektivan Program BPNT yang ada di Kota Sumenep dan Untuk mengetahui Kelebihan dan Kekurangan Program BPNT yang ada di Kota Sumenep. Selain itu metode penelitian yang digunakan oleh peneliti menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif. Peneliti menggunakan metode deskriptif bertujuan untuk mendapatkan gambaran yang jelas berdasarkan fenomena-fenomena yang alamiah berdasarkan fakta. Pada pengumpulan data dilakukan dengan teknik wawancara ,observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa program BPNT yang ada di Kota Sumenep Cukup efektif karena dengan adanya Pandemi Covid-19 ini penyaluran program BPNT ini mengalami keterlambatan. Selain itu adapun kelebihan dari Program BPNT ini yaitu dapat menghemat waktu karena Program ini telah memanfaatkan kecanggihan teknologi. Selain itu adapun kelemahan dari program BPNT ini yaitu pembaruan data KPM yang telah meninggal cukup lama. Kata Kunci : Program Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) | en_US |
dc.language.iso | other | en_US |
dc.publisher | Universitas Islam Malang | en_US |
dc.subject | Program Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) | en_US |
dc.title | Efektivitas Program Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) di Kota Sumenep | en_US |
dc.type | Other | en_US |
Files in this item
This item appears in the following Collection(s)
-
UT - Public Administration
Koleksi Skripsi Mahasiswa Prodi Ilmu Administrasi Negara