Browsing UT - Public Administration by Issue Date
Now showing items 1-20 of 365
-
Implementasi Pelayanan Publik Dalam Peningkatan Kepuasan Wajib Pajak (Studi Tentang Pelaporan Pajak Tahunan Berbasis Electronic Filing di Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Malang Utara)
(Universitas Islam Malang, 2020-02-24)Penerapan e-filing tentu didasari oleh permasalahan perpajakan yang mengakibatkan keluhan dari para wajib pajak yaitu kurangnya sosialisasi mengenai tata cara perpajakan, kurangnya sarana yang dapat digunakan untuk memudahkan ... -
Analisis Kualitas Pelayanan Perusahaan Daerah Air Minum (Pdam) Kecamatan Dampit Dalam Menanggapi Pengaduan Masyarakat Untuk Meningkatkan Kepuasan Pelanggan (Studi Pada Desa Pamotan, Ubalan, Dawuhan Kecamatan Dampit Kabupaten Malang)
(Universitas Islam Malang, 2020-02-28)Kualitas pelayanan merupakan suatu bentuk penilaian konsumen terhadap tingkat pelayanan yang diterima dengan tingkat layanan yang diharapkan oleh masyarakat. Bila harapan pelanggan terpenuhi oleh pelayanan yang diinginkan ... -
Analisis Perilaku Siswa Zaman Milenial
(Universitas Islam Malang, 2020-03-11)Kondisi masyarakat Indonesia khususnya Kota Malang kelurahan merjosari kecamatan lowokwaru , terkait Analisis Perilaku Siswa Zaman Milenial (Studi Gadget Dan Informasi Online Di Sekolah Man 1 Kota Malang). Berdasarkan ... -
Implementasi Program Kotaku (Studi tentang Pengembangan Wilayah dan Pemberdayaan Masyarakat Pada Destinasi Wisata Kampung Biru “Arema”)
(Universitas Islam Malang, 2020-03-15)Latar belakang penelitian ini berdasarkan pada revitalisasi yang dilaksanakan berdasarkan Program KOTAKU yang ada di Kampung Biru “Arema”, Kelurahan Kidul Dalem, Kecamatan Klojen, Kota Malang. Program Kota Tanpa Kumuh ... -
Upaya Pemerintah dalam Penyediaan Kebutuhan Air Bersih untuk Masyarakat (Studi Pada Pemerintah Desa Duyung Kecamatan Trawas Kabupaten Mojokerto)
(Universitas Islam Malang, 2020-04-16)Dusun Duyung Desa Duyung Kecamatan Trawas Kabupaten Mojokerto, yang mana daerah ini mengalami kendala dalam pemenuhan air bersih untuk kehidupan sehari-hari warga yang ada disana. Kebutuhan akan air dari tahun ke tahun ... -
Problematika Petani dalam Meningkatkan Produktivitas Pertanian (Studi di Desa Lenteng Barat Kecamatan Lenteng Kabupaten Sumenep)
(Universitas Islam Malang, 2020-04-16)Pelayanan publik dalam sektor pertanian, adalah pemberian layanan yang diberikan oleh pemerintah sebagai penyelenggara negara untuk memenuhi kebutuhan masyarakat terutama yang berprofesi sebagai petani.Dalam membangun ... -
Pendidikan Politik Organisasi Ekstra Kampus (Studi Kasus Pmii Rayon Al-Fanani di Universitas Islam Malang)
(Universitas Islam Malang, 2020-04-16)Organisasi Ekstra Kampus seperti Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) merupakan organisasi ekstra kampus di Universitas Islam Malang yang ikut andil dalam terwujudnya lingkungan kampus yang kondusif dengan kebebasan ... -
Kebijakan Dinas Kependudukan Dan Pencatatan Sipil Dalam Pelaksanaan Administrasi Kependudukan (Studi Pelayanan Pencatatan Akta Kelahiran pada Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Malang Provinsi Jawa Timur)
(Universitas Islam Malang, 2020-04-17)Latar belakang penelitian ini berawal dari kondisi masyarakat Kota Malang khususnya kelurahan merjosari kecamatan lowokwaru , terkait Kebijakan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Dalam Pelaksanaan Administrasi ... -
Efektivitas Kinerja Aparatur Pemerintah dalam Pelayanan Administrasi Kependudukan (Studi Pada Kantor Kecamatan Balong Kabupaten Ponorogo)
(Universitas Islam Malang, 2020-04-17)Pada pelaksanaan Otonomi Daerah terlebih setelah ditetapkan Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah, dimana Pemerintah Daerah diberi kewenangan yang demikian luas oleh pemerintah pusat untuk mengatur ... -
Pemberdayaan Masyarakat melalui Program Produk Unggulan Kawasan Pedesaan (Prukades) dalam Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat (Studi di Desa Kebobang Kecamatan Wonosari Kabupaten Malang)
(Universitas Islam Malang, 2020-04-18)Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan : (1) Pelaksanaan pemberdayaan masyarakat di Desa Kebobang dalam upaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui Program PRUKADES: (2) faktor-faktor pendorong dan penghambat ... -
Efektivitas Inovasi Pelayanan Publik di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Batu (Studi Inovasi Mobil Senyum, PKK Penak, dan 3 In 1)
(Universitas Islam Malang, 2020-04-18)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) efektifnya inovasi dalam pelaksanaan pelayanan publik kepada masyarakat. Dan berdampak kepada kepercayaan masyarakat kepada pemerintah di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil ... -
Efektivitas Pelayanan Kesehatan dalam Meningkatkan Kepuasan Masyarakat (Studi Kasus Pada Puskesmas Tanjunganom Kabupaten Nganjuk)
(Universitas Islam Malang, 2020-04-18)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) efektifnya pelayanan kesehatan di Puskesmas Tanjunganom Kabupaten Nganjuk, (2) faktor pendukung dan faktor penghambat pelayanan kesehatan di Puskesmas Tanjunganom Kabupaten ... -
Implementasi Kebijakan Penerimaan Peserta Didik Baru (Ppdb) Melalui Sistem Zonasi Pada Sekolah Menengah Atas (Sma) Di Kabupaten Jembrana Provinsi Bali
(Universitas Islam Malang, 2020-04-20)Pendidikan merupakan akar dari pembangunan sumber daya manusia guna mencapai cita-cita luhur bangsa. Peran dari pemerintah ialah memberikan pelayanan pendidikan dalam upaya menciptakan sumber daya manusia yang unggul. ... -
Efektifitas Penerapan Manajemen Berbasis Sekolah Dalam Pelaksanaan Kurikulum 2013 (Studi Kasus SDN Sumbersuko 01 Kecamatan Gempol, Kabupaten Pasuruan)
(Universitas Islam Malang, 2020-04-20)Manjemen berbasis sekolah merupakan kebijakan pendidikan yang di keluarkan untuk beradaptasi dengan perkembangan zaman. Namun penerapan manajemen berbasis sekolah dalam pelaksanaan kurikulum 2013 masih lambat. Penelitian ... -
Analisis Kinerja Aparatur Inspektorat Daerah Kabupaten Kutai Timur dalam Melaksanakan Tugas Pokok dan Fungsi (Studi Pada Kantor Inspektorat Daerah Kabupaten Kutai Timur)
(Universitas Islam Malang, 2020-04-21)Inspektorat Daerah Kabupaten Kutai Timur memiliki fungsi melakukan pengawasan dan pembinaan terhadap seluruh penyelenggara pemerintahan yang ada di Kabupaten Kutai Timur. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui ... -
Dampak Pengembangan Dan Pembangunan Alun-Alun Kota Wisata Batu terhadap Jumlah Sampah di Kawasan Alun-Alun Kota Batu (Studi Kasus : Manajemen Alun-Alun Kota Wisata Batu)
(Universitas Islam Malang, 2020-04-21)Sektor pariwisata merupakan sektor yang cukup menjanjikan untuk meningkatkan pendapatan daerah. Berbagai daerah di Indonesia sedang giat mengembangkan potensi wisata mereka. salah satunya Kota Wisata Batu. Kata mengembangkan ... -
Evaluasi Kepatuhan Wajib Pajak PBB dalam Membayar Pajak Bumi dan Bangunan (Studi Kasus Kepatuhan Wajib Pajak PBB di Desa Slamparejo Kecamatan Jabung Kabupaten Malang)
(Universitas Islam Malang, 2020-04-27)Evaluasi kepatuhan wajib pajak PBB dalam membayar Pajak Bumi Dan Bangunan adalah yang penting dilakukan agar proses pembayaran Pajak Bumi dan Bangunan di Desa Slamparejo Kecamatan Jabung Kabupaten Malang dapat mencapai ... -
Dampak Pembangunan Wisata Pantai Kelapa Terhadap Perekonomian Masyarakat Lokal (Studi kasus di Desa Panyuran, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban)
(Universitas Islam Malang, 2020-06-01)Pembangunan serta pengembangan pariwisata dapat memberikan dampak dalam kehidupan masyarakat sekitar, kehidupan sosial dan ekonomi. Pembangunan sangatlah penting bagi suatu negara yang dimana pembangunan dapat memajukan ... -
Kualitas Pelayanan Publik Administrasi Kependudukan Dalam Penerbitan Dokumen Kependudukan Di Kecamatan Batuputih Kabupaten Sumenep
(Universitas Islam Malang, 2020-06-20)Pelayanan publik merupakan pelayanan dasar dalam penyelenggaraan pemerintah, pelayanan publik sebagai indikator dalam penilian kinerja pemerintah termasuk juga di kecamatan Batuputih , Sesuai Undang Undang Nomor 25 tahun ... -
Strategi Pengembangan Wisata Rowo Klampok Berbasis Kearifan Lokal (Local Wisdom) (Studi Pada Desa Senggreng Kecamatan Sumberpucung Kabupaten Malang)
(Universitas Islam Malang, 2020-06-29)Strategi merupakan suatu proses yang bersifat membangun sebuah inovasi baru dimana nanti dapat menghasilkan tujuan yang ingin dicapai. Dalam pengembangan destinasi wisata di pedesaan membutuhkan strategi yang efektif dan ...