Show simple item record

dc.contributor.authorKomala, Siti Aisyah
dc.date.accessioned2021-11-16T03:08:54Z
dc.date.available2021-11-16T03:08:54Z
dc.date.issued2021-01-30
dc.identifier.urihttp://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/2527
dc.description.abstractPenelitian ini bertujuan untuk: 1) mengetahui besarnya biaya, penerimaan, dan keuntungan usahatani wortel, dan 2) menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi keuntungan usahatani wortel. Penelitian ini dilaksanakan pada Bulan Desember hingga Januari 2021 di Dusun Junggo, Desa Tulungrejo, Kecamatan Bumiaji, Kota batu, Jawa timur. Metode penelitian yang digunakan yaitu dengan metode kuantatif dan kualitatif. Penentuan jumlah responden menggunakan slovin terdapat 64 petani wortel dan yang diambil sebagai responden adalah sebanyak 32 petani. Metode analisis data menggunakan analisis Cobb-Douglass, Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata – rata keuntungan yang telah diperoleh oleh petani sebesar Rp42.162.574,18 /Ha dengan R/C Ratio 3,47 yang diartikan setiap biaya yang telah dikeluarkan sebesar 1 rupiah akan memperoleh keuntungan sebesar 3,47 rupiah yang mana nilai R/C Ratio > 1 berarti usahatani tersebut layak dijalankan. Berdasarkan hasil analisis keuntungan fungsi Cobb-Douglass atau UOP yang telah diperoleh faktor-faktor yang mempengaruhi keuntungan dapat dilihat dari hasil uji t yaitu didapatkan lima variabel yang berpengaruh nyata terhadap hasil produksi wortel di Dusun Junggo Desa Tulungrejo Kecematan Bumiaji Kota Batu,yaitu pupuk Urea, pupuk NPK, pupuk Kandang, Luas lahan, dan produktivitas, karena memiliki nilai P < 0,05. Kata Kunci: Keuntungan, Usahatani, Wortelen_US
dc.language.isootheren_US
dc.publisherUniversitas Islam Malangen_US
dc.subjectKeuntunganen_US
dc.subjectUsahatanien_US
dc.subjectWortelen_US
dc.titleAnalisis Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Keuntungan Usaha Tani Wortel di Dusun Junggo Desa Tulungrejo Kecamatan Bumiaji Kota Batu Jawa Timuren_US
dc.typeOtheren_US


Files in this item

Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record