Analisis Pengaruh Sikap Generasi Milenial Terhadap Minat Beli Online (Studi pada Marketplace Facebook)

Show simple item record

dc.contributor.author Pua, Sandra Putra
dc.date.accessioned 2022-03-29T02:28:15Z
dc.date.available 2022-03-29T02:28:15Z
dc.date.issued 2022-01-12
dc.identifier.uri http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/3470
dc.description.abstract Perkembangan dunia bisnis jual beli onlinedi Indonesia saat ini telah mengalami pertumbuhan yang sangat cepat, terutama dalam bisnis jual beli online yang berbasis internet. Pertumbuhan bisnis sejalan dengan makin banyaknya pengguna internet di Indonesia Pengguna internet dengan berdasarkan rentang umur tersebut memacu perusahaan dan para pemasar untuk lebih dapat mengerti dan memperhatikan perilaku, kebutuhan, juga keinginan para konsumen. Dengan adanya peningkatan jumlah pengguna internet yang signifikan maka akan memberikan peluang bagi pelaku bisnis untuk memperoleh keuntungan dari fenomena yang ada yaitu dengan cara membuat bisnis toko online yang merupakan bagian dari e-commerce. Melihat fenomena di atas peneliti bermaksud melakukan penelitian dengan judul: Analisis Pengaruh Sikap Generasi Milenial Terhadap Minat Beli Online (Studi Pada Marketplace Facebook) Kata kunci: Analisis Pengaruh Sikap Generasi Milenial Terhadap Minat Beli Online en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Universitas Islam Malang en_US
dc.subject Analisis Pengaruh Sikap Generasi Milenial Terhadap Minat Beli Online en_US
dc.title Analisis Pengaruh Sikap Generasi Milenial Terhadap Minat Beli Online (Studi pada Marketplace Facebook) en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Kolom Pencarian


Browse

My Account