Upaya Peningkatan Pelayanan Publik Melalui Aplikasi Siapel Akta Kelahiran Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Malang

Show simple item record

dc.contributor.author Koesnedi, Khansa Nafilah
dc.date.accessioned 2023-04-01T05:32:51Z
dc.date.available 2023-04-01T05:32:51Z
dc.date.issued 2023-01-19
dc.identifier.uri http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/6980
dc.description.abstract Penelitian ini dilaksanakan di Kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Malang. Tujuan Penelitian ini untuk menganalisa bagaimana Standar Operational Prosedur (SOP) dan apa saja faktor penghambatdan faktor pendukung yang ada di Kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Malang. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan menggunakan metode deskriptif yang berlokasi di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Malang. Dengan metode ini penulis menggambarkan dan menguraikan kata-kata yang didapat, Penelitian ini dilakukan dengan metode kualitatif dengan teknik pengumpulan data yaitu wawancara, observasi, dan dokumentasi. Analisis data menunjukkan bahwa Pelayanan Akta Kelahiran online yang dilakukan yaitu Pelayanan dengan cara yang baru dalam berinteraksi pada masyarakat dengan Pelayanan pencatatan Akta Kelahiran melalui pendaftaran dan permohonan pencatatan secara online yang mengupload persyaratan di website Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kota Malang. Dari segi waktu dan tempat, masyarakat dapat mendaftarkan Akta Kelahiran kapan saja dan dimana saja. Namun masyarakat Kota Malang masih kurang memahami dalam proses pembuatan Akta Kelahiran secara online Siapel ini. Dalam hal ini dapat dilihat dari masyarakat masih banyak yang belum dapat memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi secara baik. pihak Pemerintah harus melihat bagaimana prosedur pembuatan Akta Kelahiran secara online ini diterapkan kepada masyarakat agar masyarakat lebih memahami mekaniseme Pelayanan dalam pembuatan Akta Kelahiran secara online. Kata kunci : Pelayanan, Akta Kelahiran, Siapel Kota Malang en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Universitas Islam Malang en_US
dc.subject Pelayanan en_US
dc.subject Akta Kelahiran en_US
dc.subject Siapel Kota Malang en_US
dc.title Upaya Peningkatan Pelayanan Publik Melalui Aplikasi Siapel Akta Kelahiran Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Malang en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Kolom Pencarian


Browse

My Account