Interpretasi Generasi Milenial Terhadap Partai Politik di Provinsi Jawa Timur (Studi pada DPD Partai Demokrat Jawa Timur)

Dalam rangka peningkatan layanan dan perbaikan sistem, mohon maaf untuk sementara waktu Repositori UNISMA tidak dapat diakses secara optimal.

Show simple item record

dc.contributor.author A. Faruuq
dc.date.accessioned 2023-06-19T06:13:35Z
dc.date.available 2023-06-19T06:13:35Z
dc.date.issued 2023-05-15
dc.identifier.uri http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/7454
dc.description.abstract Skripsi ini merupakan hasil penelitian yang menggambarkan interpretasi generasi milenial terhadap partai politik di provinsi jawa timur. Hadirnya generasi milenial dan peran sertanya dalam dunia perpolitikan saat ini menjadi salah satu hal yang sudut pandangnya penting untuk diperhatiakan. Daya tarik yang dimiliki partai Politik di Jawa Timur tidak terlepas dari strategi politik yang dilakukan. Strategi tersebut menarik milenial agar terlibat baik sebagai kader maupun pemilih partai politik yang ada. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini ialan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Metode penelitian deskriptif kualitatif yaitu penelitian yang digunakan untuk menggambarkan peristiwa maupun fenomena yang terjadi di lapangan, pada pengumpulan data dilakukan dengan teknik wawancara, observasi, dan dokumentasi. Peneliti menggunakan kepercayaan, keteralihan, ketergantungan dan kepastian yang bertujuan untuk memastikan keabsahan data penelitian. Analisis data pada penelitian ini menggunakan tiga komponen yaitu antara lain reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil yang diperoleh dikatahui bahwasanyaDari hasil dan pembahasan tersebut dapat disimpulkan bahwa milenial di Jawa Timur memiliki ketertarikan yang cukup besar pada partai Demokrat Jawa Timur. Daya tarik yang dimiliki partai Demokrat Jawa Timur tidak terlepas dari strategi politik yang dilakukan. Strategi tersebut menarik milenial agar terlibat baik sebagai kader maupun pemilih partai demokrat. Daya tarik partai Demokrat Jawa Timur bahkan diakui oleh beberapa milenial yang merupakan pemimpin organisasi mahasiswa di Jawa Timur. Hal itu terjadi karena partai Demokrat mempunyai strategi dalam komunikasi politik. Selanjutnya, dari data yang tersaji diatas dapat diketahui bahwa partai Demokrat bercitra baik bagi generasi milenial di Jawa Timur. Citra baik tersebut dibuktikan dengan hasil survei yang menunjukkan peningkatan antusias milenial pada partai Demokrat di Jawa Timur. Kata Kunci : Generasi Milenial, Partai Politik en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Universitas Islam Malang en_US
dc.subject Generasi Milenial en_US
dc.subject Partai Politik en_US
dc.title Interpretasi Generasi Milenial Terhadap Partai Politik di Provinsi Jawa Timur (Studi pada DPD Partai Demokrat Jawa Timur) en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Kolom Pencarian


Browse

My Account