Penerapan Model Pembelajaran Berdiferensasi pada Pelajaran PAI di SMP Islam As-shodiq Bululawang Malang

Show simple item record

dc.contributor.author Busro, Muhammad
dc.date.accessioned 2023-10-16T04:42:55Z
dc.date.available 2023-10-16T04:42:55Z
dc.date.issued 2023-07-25
dc.identifier.uri http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/8411
dc.description.abstract Pembelajaran berdiferensiasi merupakan model pembelajaran yang lebih menfokuskan dalam memenuhi kebutuhan belajar siswa. Pembelajaran berdiferensiasi adalah sebuah metode yang lebih merperhatikan dan menyesuaikan karakteristik siswa karena setiap individu siswa berbeda satu dengan yang lainnya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui penerapan pembelajaran berdiferensiasi di SMP Islam As-Shodiq, karena sekolah ini telah menerapkan metode pembelajaran ini. Maka dari konteks penelitian diatas maka peneliti merumuskan fokus prnrlitian yakni bagaimana perencanaan pembelajaran berdiferensiasi, bagaimana penerapan pembelajaran berdiferensiasi, bagaimana evaluasi pembelajaran berdiferensiasi. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui perencanaan pembelajaran berdiferensiasi, mengetahui penerapan pembelajaran berdiferensiasi, untuk mengetahui pembelajaran berdiferensiasi. Metode penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif sumber data di peroleh dari waka kurikulum dan guru pendidikan agama islam. Teknik pengumpulan data adalah observasi, wawancara,dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan peneliti adalah pengumpulan data dari observasi awal hingga terjun ke lapangan kemudian direduksi lalu di tariklah kesimpulan. Teknik keabsahan data pada penelitian ini adalah tringulasi. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan yang dilakukan oleh peneliti bahwa penerapan model pembelajaran berdiferensiasi di SMP Islam As-shodiq telah terlaksana dengan baik, karena lingkungan sekolah yang mendukung dari sarana dan prasarana yang ada di SMP Islam As-Shodiq Bululawang. Penerapan pembelajaran berdiferensiasi di SMP Islam As-shodiq telah terlaksana dengan baik. Sekolah ini telah menciptakan lingkungan belajar yang menyenangkan untuk mengembangkan kemapuan potensi siswa. Beberapa elemen penting yang mendukung penerapan pembelajaran berdiferensiasi di sekolah ini antara lain sara dan prasarana yang memadai, tenaga pendidik yang kreatif, pengurus sekolah yang berpenglaman dan lingkungan yang mendukung. Sarana dan prasarana, tenaga pendidik, dan juga lingkungan yang memadai akan mememungkinkan kegiatan proses pembelajaran yang baik. Kata Kunci : Pendidikan Agama Islam, Penerapan, Diferensiasi. en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Universitas Islam Malang en_US
dc.subject Pendidikan Agama Islam en_US
dc.subject Penerapan en_US
dc.subject Diferensiasi en_US
dc.title Penerapan Model Pembelajaran Berdiferensasi pada Pelajaran PAI di SMP Islam As-shodiq Bululawang Malang en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Kolom Pencarian


Browse

My Account