Waktu Fermentasi Asam Asetat Oleh Isolat Acetobacter Aceti Dari Substrat Bahan Residu Tumbuhan Gracilaria Sp

Dalam rangka peningkatan layanan dan perbaikan sistem, mohon maaf untuk sementara waktu Repositori UNISMA tidak dapat diakses secara optimal.

Show simple item record

dc.contributor.author Ilfathoniyah, Aulia
dc.date.accessioned 2023-08-02T04:54:10Z
dc.date.available 2023-08-02T04:54:10Z
dc.date.issued 2023-04-10
dc.identifier.uri http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/7724
dc.description.abstract Pemanfaatan limbah rumput laut harus dimaksimalkan untuk mengurangi pengaruh buruk bagi lingkungan. Kandungan serat kasar pada rumput laut dengan spesies Gracilaria sp dapat dimanfaatkan setelah diambil dari agar agarnya. Kandungan protein dalam Gracilaria sp dapat dimanfaatkan sebagai bentuk konservasi lingkungan, usaha reduce sampah basah yang mengandung bahan organik memerlukan pengolahan; suatu aktivitas fermentatif. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah residu tumbuhan dari limbah rumput laut Gracilaria sp dapat diolah menjadi asam asetat dan mempelajari lama variasi waktu fermentasi terhadap kadar asam pada substrat produk residu tumbuhan menggunakan isolat sel bakteri Acetobacter aceti. Penelitian dilakukan selama 3 bulan dari mulai preparasi sampel hingga proses fermentasi. Proses fermentasi dilakukan dengan variasi waktu yang berbeda yaitu 7,10 dan 13 hari. Konsentrasi inokulum Acetobacter aceti yang digunakan dalam penelitian ini adalah 9%. Analisis yang dilakukan adalah penentuan kadar alkohol dengan Spektronik 20, penentuan asam asetat dengan metode titrasi, penentuan kadar gula dengan spektrofotometri UV-Vis dan uji pH. Produk residu limbah rumput laut Gracilaria sp dapat diolah menjadi asam asetat dengan bantuan acetobacter aceti. Kadar asam asetat yang terbaik adalah fermentasi yang dilakukan pada hari ke 13 yaitu kadar asam asetat 5,11% kadar alkohol 0,71% dan kadar gula 0,056% . en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Universitas Islam Malang en_US
dc.subject Fermentasi en_US
dc.subject Residu Tumbuhan en_US
dc.title Waktu Fermentasi Asam Asetat Oleh Isolat Acetobacter Aceti Dari Substrat Bahan Residu Tumbuhan Gracilaria Sp en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Kolom Pencarian


Browse

My Account