Kewenangan Kepolisian Dalam Penanganan Tindak Pidana Korupsi Berdasarkan Undang-Undang No. 2 Tahun 2002 Tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia

Dalam rangka peningkatan layanan dan perbaikan sistem, mohon maaf untuk sementara waktu Repositori UNISMA tidak dapat diakses secara optimal.

Show simple item record

dc.contributor.author Rosadi, Herry
dc.date.accessioned 2024-01-09T00:58:35Z
dc.date.available 2024-01-09T00:58:35Z
dc.date.issued 2023-12-02
dc.identifier.uri http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/8927
dc.description.abstract Tindak pidana korupssi merupakan bahaya laten bagi Indonesia karena dampak buruk yang ditimbulkan sangat membahayakan ekonomi dan tatanan sosial kemasyarakatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaturan kewenangan lembaga penegak hukum dalam penanganan tindak pidana korupsi dalam sistem hukum di Indonesia serta bagaimana kewenangan kepolisian dalam penanganan tindak pidana korupsi di Indonesia. Sebagai penelitian hukum normatif, mengkaji peraturan perundang-undangan terkait dengan tindak pidana korupsi. Hasil penelitian: Pengaturan tindak pidana korupsi di Indonesia diatur dalam Undang-Undang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi Nomor 20 Tahun 2001, dan Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1981 tentang Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana. Di dalam KUHAP hanya mengenal 2 lembaga atau instansi yang berwenang menangani tindak pidana yaitu Kepolisian dan Kejaksaan. Dalam Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2001, kewenangan penyidikan tertdapat lembaga lembaga yang berwenang menangani tindak pidana korupsi yaitu Kepolisian, Kejaksaan dan Komisi Pemberantasan Korupsi. Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia, bertujuan memantapkan kedudukan dan peran kepolisian sebagai bagian integral dari upaya reformasi secara keseluruhan. Perkembangan dan kemajuan masyarakat serta timbulnya supremasi hukum, globalisasi, transparansi, dan akuntabilitas melahirkan cara pandang baru tugas, fungsi, wewenang dan tanggung jawab kepolisian yang menyebabkan tumbuhnya berbagai tuntutan dan espektasi masyarakat terhadap pelaksanaan tugas kepolisian berorientasi pada kepentingan masyarakat. en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Universitas Islam Malang en_US
dc.subject Kewenangan en_US
dc.subject Pidana Korupsi en_US
dc.title Kewenangan Kepolisian Dalam Penanganan Tindak Pidana Korupsi Berdasarkan Undang-Undang No. 2 Tahun 2002 Tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Kolom Pencarian


Browse

My Account