Peran Kepemimpinan Pemuda Dalam Organisasi Daerah Guna Membangun Kebersamaan Mahasiswa Di Tanah Rantau (Studi Pada Organisasi IKPMD Di Kota Malang)

Dalam rangka peningkatan layanan dan perbaikan sistem, mohon maaf untuk sementara waktu Repositori UNISMA tidak dapat diakses secara optimal.

Show simple item record

dc.contributor.author Alfiatun, Sumiati Nafisah
dc.date.accessioned 2024-04-18T01:23:16Z
dc.date.available 2024-04-18T01:23:16Z
dc.date.issued 2023-10-25
dc.identifier.uri http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/9208
dc.description.abstract Kepemimpinan merupakan sebuah proses dalam mengarahkan atau mempengaruhi orang lain melalui berbagai cara. Menjadi pemimpin tidak hanya dikalangan dewasa saja melainkan juga dikalangan muda. Pemuda sebagai agen of change harus mampu menjadi pemuda yang kompetitif, berkepribadian, kreatif, inovatif dan memiliki semangat nasionalisme yang tinggi. Salah satu langkah pemuda untuk membawa bangsa ini kearah yang lebih baik adalah melalui pengembangan kepemimpinan. Dalam proses pengembangan kepemimpinan ini pemuda dapat memperkokoh kebersamaan adalah kesadaran untuk mengembangkan dialog-dialog secara intensif dikalangan anggota, baik antar individu satu dan individu lainnya, maupun antar satu kelompok dengan kelompok lainnya dalam suatu masyarakat. Bertujuan untuk: (1) Untuk mengetahui peran kepemimpinan pemuda dalam organisasi daerah guna membangun kebersamaan mahasiswa ditanah rantau (studi pada organisasi IKPMD di Kota Malang). (2) Untuk mengetahui kendala yang dihadapi dalam menjalankan roda kepemimpinan pada organisasi daerah guna membangun kebersamaan mahasiswa ditanah rantau (studi pada organisasi IKPMD di Kota Malang). Penelitian ini akan menggunakan metode penelitian kualitatif yang bersifat deskriptif. Sumber data diperoleh melalui data primer dan data sekunder. Proses pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara dan dokumentasi. Melalui metode ini, peneliti akan menganalisis data yang didapatkan dari lapangan dengan detail. Hasil penelitian yang didapat yaitu mengenai peran kepemimpinan pemuda dalam membangun kebersamaan di tanah rantau yaitu pemimpin membuat program kerja yang terdiri dari program kerja makrab (malam keakraban), IKPMD menyapa, kajian keagamaan dan diskusi, keolahragaan dan program kerja besar. Kendala yang dihadapi yaitu kesulitan dalam menyatukan seluruh anggota IKPMD Malang, anggaran dan kurangnya partisipasi anggota. en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Universitas Islam Malang en_US
dc.subject Peran Kepemimpinan en_US
dc.subject Organisasi Daerah en_US
dc.title Peran Kepemimpinan Pemuda Dalam Organisasi Daerah Guna Membangun Kebersamaan Mahasiswa Di Tanah Rantau (Studi Pada Organisasi IKPMD Di Kota Malang) en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Kolom Pencarian


Browse

My Account