Pengaruh Kualitas Produk, Harga, Promosi Digital dan Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Produk Mie Instan Indomie
dc.contributor.author | Al Fani, Fahmiatus Silmiyah | |
dc.date.accessioned | 2025-04-14T02:48:21Z | |
dc.date.available | 2025-04-14T02:48:21Z | |
dc.date.issued | 2024-11-30 | |
dc.identifier.uri | http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/11820 | |
dc.description.abstract | Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh kualitas produk, harga, promosi digital dan citra merek terhadap keputusan pembelian produk mie instan Indomie secara simultan dan parsial pada konsumen warmindo di Sidoarjo. Populasi dalam penelitian adalah Masyarakat Siodarjo yang pernah melakukan pembelian mie instan Indomie di Warmindo minimal satu kali yang tidak diketahui jumlahnya secara pasti. Metode pendekatan menggunakan teknik non-probability sampling yaitu purposive sampling yang merupakan teknik pengumpulan sampel dengan berdasarkan kriteria tertentu dengan menggunakan kuesioner yang disebarkan kepada 100 responden dan menggunakan alat analisis SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas produk, harga, promosi digital dan citra merek berpengaruh secara simultan terhadap variabel keputusan pembelian produk mie instan Indomie dan secara parsial kualitas produk, harga, promosi digital dan citra merek berpengaruh terhadap variabel keputusan pembelian produk mie instan Indomie. | en_US |
dc.language.iso | other | en_US |
dc.publisher | Universitas Islam Malang | en_US |
dc.subject | kualitas produk | en_US |
dc.subject | harga | en_US |
dc.subject | promosi digital | en_US |
dc.subject | citra merek | en_US |
dc.subject | keputusan pembelian | en_US |
dc.title | Pengaruh Kualitas Produk, Harga, Promosi Digital dan Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Produk Mie Instan Indomie | en_US |
dc.type | Other | en_US |
Files in this item
This item appears in the following Collection(s)
-
UT - Management
Koleksi Skripsi Mahasiswa Prodi Manajemen