dc.description.abstract | Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh Kepuasan, dan Kepercayaan terhadap Minat Beli Ulang pada E-Commerce Shopee. Pada Mahasiswa FEB Universitas Islam Malang. Penelitian ini menggunakan penelitian eksplanatori dan pendekatan kuantitatif. Teori Malhotra digunakan untuk dalam pengambilan sampel, maka didapatkan sebanyak 90 responden.
Untuk menyelesaikan masalah dalam penelitian ini, menggunakan uji validitas, uji reliabilitas, uji normalitas, uji regresi linier berganda, uji multikolinieritas, uji heteroskedastisitas, uji asumsi klasik. penelitian menggunakan analisis regresi linier berganda dengan bantuan SPSS 26. Hasil penelitian ini adalah variabel Kepuasan,
dan Kepercayaan terhadap Minat Beli Ulang secara simultan, secara
parsial variabel Kepuasan tidak berpengaruh terhadap Impulse Buying sedangkan
Kepercayaan berpengaruh secara parsial terhadap Impulse Buying pada e-
commers Shopee di Fakultas Ekonomi Bisnis, Universitas Islam Malang.
Kata kunci: kepuasan, kepercayaan, minat beli ulang | en_US |