Penerapan Reward dan Punishment untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Tematik Kelas IV di MI Thoriqul Huda Kota Batu

Dalam rangka peningkatan layanan dan perbaikan sistem, mohon maaf untuk sementara waktu Repositori UNISMA tidak dapat diakses secara optimal.

Show simple item record

dc.contributor.author Andayani, Viny Avionita
dc.date.accessioned 2023-08-02T01:22:41Z
dc.date.available 2023-08-02T01:22:41Z
dc.date.issued 2023-07-04
dc.identifier.uri http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/7683
dc.description.abstract Reward merupakan penghargaan atau hadiah sedangkan punishment merupakan hukuman atau ganjaran keduanya menjadi bagian dari proses pembelajaran, karena kurangnya motivasi dalam belajar siswa yang menjadikan reward dan punishment sebagai alternatif guru Tematik dalam memotivasi belajar siswa MI Thoriqul Huda. Dari latar belakang penelitian diatas maka peneliti merumuskan masalah, yaitu sebagai berikut 1)Bentuk penerapan reward dan punishment yang pernah di terapkan di MI Thoriqul Huda pada pembelajaran Tematik kelas IV, 2) Indikator peningkatan motivasi belajar siswa dalam pembelajaran tematik melalui peerapan reward dan punishment 3) Faktor penghambat dan pendukung penerapan reward dan punishment dalam pembelajaran tematik untuk meningkatkan motivasi belajar siswa. Untuk mencapai tujuan tersebut penelitian dilakukan menggunakan pendekatan penelitian kualitatif dengan jenis deskriptif. Penelitian dilaksanakan di MI Thoriqul Huda, dan data yang didapatkan dengan teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi. Adapun teknik analisis data dengan pengumpulan data, kondensasi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Sedangkan untuk pengecekan keabsahan temuan yaitu ketekunan, pemeriksaan sejawat, dan triangulasi. Bentuk reward dalam pembelajaran Tematik kelas IV berupa pujian dan pemberian hadiah dan bentuk punishment dalam pembelajaran Tematik kelas IV dengan mengerjakan ulang pr 3 kali lipat, membersihkan lingkungan sekolah, praktek menyanyi, Push up 5 kali , bentuk indikator peningkatan motivasi belajar siswa pada pembelajaran tematik melalui penerapan reward dan punishment adalah antusias belajar, meningkatkan prestasi belajar, disiplin dalam belajar, fokus dan semangat dalam belajar, faktor penghambat pada penerapan reward dan punishment adalah pemberian reward terlalu sering akan menjadikan kebiasaan pada anak-anak, dalam pemberian punishment beberapa anak tidak jera setelah diberikan hukuman, jumlah anak kelas IV dengan jumlah kelas besar. Faktor pendukung pemberian reward berupa pujian, barang, atau uang sangat bagus untuk memotivasi belajar siswa, Anak-anak siap menerima apa yang diberikan oleh bapak-ibu guru bentuk kesiapan anak dari pemberian punishment. Kata Kunci: Reward, Punishment, Motivasi en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Universitas Islam Malang en_US
dc.subject Reward en_US
dc.subject Punishment en_US
dc.subject Motivasi en_US
dc.title Penerapan Reward dan Punishment untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Tematik Kelas IV di MI Thoriqul Huda Kota Batu en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Kolom Pencarian


Browse

My Account