Pengaruh Ketidakpuasan Konsumen, Kebutuhan Mencari Variasi dan Word Of Mouth Terhadap Keputusan Perpindahan Merek pada Lipstik Merek Implora ke Wardah ( Studi Kasus pada Mahasiswi FEB UNISMA 2017 )

Show simple item record

dc.contributor.author Anggraeni, Fidiah
dc.date.accessioned 2022-03-30T04:03:08Z
dc.date.available 2022-03-30T04:03:08Z
dc.date.issued 2021-08-02
dc.identifier.uri http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/3520
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk menguji Pengaruh Ketidakpuasan Konsumen, Kebutuhan Mencari Variasi dan Word Of Mouth Terhadap Keputusan Perpindahan Merek Pada Lipstik Merek Implora Ke Wardah. Populasi dalam penelitian ini adalah Mahasiswi FEB UNISMA 2017. Pemilihan sampel yaitu Mahasiswi yang pernah menggunakan lipstik merek implora dan wardah. Dalam penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling. Jumlah sampel yang digunakan sebanyak 70 mahasiswi FEB UNISMA 2017. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik analisis regresi linier berganda dengan metode kuantitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) Ketidakpuasan konsumen, kebutuhan mencari variasi dan word of mouth secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan perpindahan merek (2) Ketidakpuasan konsumen secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan perpindahan merek (3) Kebutuhan mencari variasi secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap keputusan perpindahan merek (4) Word of mouth secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan perpindahan merek. Kata kunci : Ketidakpuasan konsumen, kebutuhan mencari variasi, word of mouth dan keputusan perpindahan merek en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Universitas Islam Malang en_US
dc.subject Ketidakpuasan konsumen en_US
dc.subject kebutuhan mencari variasi en_US
dc.subject word of mouth en_US
dc.subject keputusan perpindahan merek en_US
dc.title Pengaruh Ketidakpuasan Konsumen, Kebutuhan Mencari Variasi dan Word Of Mouth Terhadap Keputusan Perpindahan Merek pada Lipstik Merek Implora ke Wardah ( Studi Kasus pada Mahasiswi FEB UNISMA 2017 ) en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Kolom Pencarian


Browse

My Account