Pengaruh Islamic Branding, Product Ingrendients dan Promosi Terhadap Minat Beli Produk PT. HNI HPAI Kota Malang

Dalam rangka peningkatan layanan dan perbaikan sistem, mohon maaf untuk sementara waktu Repositori UNISMA tidak dapat diakses secara optimal.

Show simple item record

dc.contributor.author Zakila, Bella
dc.date.accessioned 2023-10-16T04:45:56Z
dc.date.available 2023-10-16T04:45:56Z
dc.date.issued 2023-05-23
dc.identifier.uri http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/8419
dc.description.abstract Indonesia merupakan negara dengan penduduk mayoritas Muslim yang cenderung menganggap bahwa semua produk yang beredar adalah produk halal. Salah satu kesulitan yang dihadapi konsumen Muslim di Indonesia adalah menemukan produk obat herbal dan halal. Selain itu, hal ini di dukung oleh konsumen Muslim yang saat ini semakin banyak mencari obat herbal dan halal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Islamic branding, product ingredients dan promosi terhadap minat beli produk HNI-HPAI Di Kota Malang, populasi yang menjadi objek dalam penelitian ini adalah Konsumen Produk HNI-HPAI pada Business Center I HPAI Kota Malang. sampel yang digunakan sebanyak 89 orang pengambilan sampel pada penelitian ini, menggunakan metode sampel jenuh. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis regresi berganda dengan aplikasi SPSS19. Hasil penelitian berdasarkan uji hipotesis secara parsial (uji t) menunjukan bahwa variabel Islamic branding, product ingredients dan promosi secara persial berpengaruh signifikan terhadap minat beli. Hasil uji F Islamic branding, product ingredients dan promosi secara Bersama-sama berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat beli. Hal ini dapat dilihat pada nilai Fhitung 52,146 > Ftabel 2,71 dan nilai signifikan 0,001 < 0,05. Hasil uji koefisien determinasi (R2) diperoleh Rsquare sebesar 0,636. Hal ini menunjukkan bahwa variabel dependen minat beli dapat dijelaskan oleh variabel independen Islamic branding, product ingredients dan promosi 63,6% sedangkan 36,4% dijelaskan oleh faktor-faktor lain di luar variabel yang diteliti. Keywords: Islamic branding, product ingredients, promosi, minat beli, HNI HPAI. en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Universitas Islam Malang en_US
dc.subject Islamic branding en_US
dc.subject product ingredients en_US
dc.subject promosi en_US
dc.subject minat beli en_US
dc.subject HNI HPAI en_US
dc.title Pengaruh Islamic Branding, Product Ingrendients dan Promosi Terhadap Minat Beli Produk PT. HNI HPAI Kota Malang en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Kolom Pencarian


Browse

My Account