Pengaruh Budaya Etis Organisasi dan Orientasi Etika Terhadap Sensitivitas Etika (Studi Empiris Tentang Pemeriksa Internal Bawasda Kabupaten Mojokerto)
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk memperoleh, mengetahui pengaruh budaya etika organisasi, orientasi etika, terhadap sensitivitas etika terhadap kinerja instansi pemerintah daerah. Studi kasus dalam penelitian ini adalah unit kerja kabupaten mojokerto. Sampel penelitian menggunakan metode purposive sampling dan sampel penelitian adalah 35 responden. Penelitian ini menggunakan analisis regresi berganda dengan menggunakan metode kuantitatif. Hasil penelitian ini secara simultan variabel budaya etis organisasi (X1), variabel orientasi etika (X2) dan variabel sensitivitas etika (Y) secara simultan berpengaruh positif terhadap kinerja Instansi pemerintah daerah.
Collections
Related items
Showing items related by title, author, creator and subject.
-
Persepsi Mahasiswa Akuntansi Terhadap Etika Bisnis dan Etika Profesi di Pandang dari Segi Gender (Studi Kasus Mahasiswa Akuntansi UNISMA)
Mardana, Ilma Suryani (Universitas Islam Malang, 2022-05-10)Penelitian ini berfokus pada etika bisnis dan etika profesi akuntan yang menggunakan studi empiris di Universitas Islam Malang. Tujuan penelitian ini adalah menguji perbedaan rata-rata persepsi tentang etika bisnis dan ... -
Persepsi Mahasiswa Terhadap Etika Bisnis dan Etika Profesi di Pandang dari Segi Gender (Studi Kasus Mahasiswa Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Islam Malang)
Denita, Yulia Rahma (Universitas Islam Malang, 2022-07-16)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persepsi mahasiswa terhadap etika bisnis dan etika profesi dipandang dari segi gender. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini yaitu penelitian kuantitatif dengan ... -
Pengaruh Etika Kerja, Profesionalisme Kerja, dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai (Pada Kecamatan Lowokwaru Kota Malang)
Ningsih, Putri Wahyu (Universitas Islam Malang, 2021-08-24)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah etika kerja, profesionalisme kerja, dan disiplin kerja secara parsial dan simultan berpengaruh terhadap kinerja pegawai pada Kantor Kecamatan Lowokwaru Kota Malang. Teknik ...