Pengaruh Online Customer Review, Price dan E-Service Quality Terhadap Keputusan Pembelian pada Marketplace Shopee (Studi Kasus pada Mahasiswa FEB Unisma Angkatan 2018)

Show simple item record

dc.contributor.author Rasuli, Ahmad
dc.date.accessioned 2022-10-20T03:59:12Z
dc.date.available 2022-10-20T03:59:12Z
dc.date.issued 2022-07-19
dc.identifier.uri http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/5691
dc.description.abstract Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh Online Customer Review, Price dan E-service Quality terhadap Keputusan Pembelian pada marketplace shopee. Pengumpulan data oleh peneliti menggunakan data primer menggunakan penyebaran kuesioner pada Mahasiswa FEB UNISMA Angkatan 2018. tercatat ada 91 responden sebagai populasi.. Hasil dalam penelitian ini menunjukkan terdapat pengaruh online customer review secara parsial berpengaruh terhadap Keputusan pembelian, price secara parsial berpengaruh terhadap Keputusan pembelian, E-service Quality secara parsial berpengaruh terhadap Keputusan pembelian. Adapun secara simultan terdapat pengaruh anatara variabel Online Customer Review, Price, E-service Quality terhadap keputusan pembelian. Kata Kunci: Online Customer Review, Price, E-service Quality dan Keputusan pembelian en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Universitas Islam Malang en_US
dc.subject Online Customer Review en_US
dc.subject Price en_US
dc.subject E-service Quality en_US
dc.subject Keputusan pembelian en_US
dc.title Pengaruh Online Customer Review, Price dan E-Service Quality Terhadap Keputusan Pembelian pada Marketplace Shopee (Studi Kasus pada Mahasiswa FEB Unisma Angkatan 2018) en_US
dc.type Other en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Kolom Pencarian


Browse

My Account