UT - Islamic Banking: Recent submissions
Now showing items 101-120 of 160
-
Analisis Kinerja Keuangan Bank Umum Syariah pada Masa Pandemi Covid-19 Menggunakan Metode Camel (Capital, Asset Quality, Management, Earnings, Liquidity)
(Universitas Islam Malang, 2022-06-08)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja keuangan Bank Umum Syariah pada masa pandemi COVID-19 dengan menggunakan metode CAMEL. Jenis penelitian adalah deskriptif analisis dan menggunakan pendekatan kuantitatif. ... -
Strategi Digital Marketing dalam Peningkatan Nasabah di Bank Muamalat Saat Pandemi Covid-19 (Studi Kasus Bank Muamalat di Kota Malang pada Saat Pandemi Covid-19)
(Universitas Islam Malang, 2022-07-13)Pemasaran merupakan kegiatan yang harus dilakukan oleh setiap kegiatan ekonomi khusus pada setiap lembaga keuangan. Kerena dengan adanya kegiatan pemasaran tersebut maka tujuan suatu perusahaan atau organisasi maupun lembaga ... -
Analisis Pengaruh Literasi Keuangan Syariah dan Religiusitas pada Minat Menabung di Bank Syariah (Studi Kasus Mahasiswa FEB Perbankan Syariah Universitas Islam Malang)
(Universitas Islam Malang, 2022-08-05)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Analisis Pengaruh Literatur Keuangan Syariah dan Religiusitas terhadap minat menabung di Bank Syariah (Studi Kasus Mahasiswa Perbankan Syariah FEB Universitas Islam Malang). Jenis ... -
Optimalisasi Pendistribusian Dana Zakat untuk Meningkatkan Kesejahteraan Mustahik (Studi Kasus Baznas Kota Malang )
(Universitas Islam Malang, 2022-07-22)Badan amil zakat adalah lembaga pengelola zakat yang dibentuk oleh pemerintah, terdiri dari unsur pemerintah dan masyarakat yang bertugas menghimpun, menyalurkan, dan memanfaatkan zakat. Seperti yang dilakukan oleh Badan ... -
Pengaruh Kepercayaan, Persepsi Risiko dan Syariah Compliance Terhadap Keputusan Bertransaksi Melalui Instagram ( Studi Kasus Mahasiswa di Kota Malang)
(Universitas Islam Malang, 2022-09-11)Teknologi Internet di Indonesia mengalami perkembangan yang begitu pesat dalam segala bidang. Seperti media sosial Instagram saat ini, bukan hanya sebagai media hiburan saja, namun dimanfaatkan juga sebagai media bisnis ... -
Pengaruh Inovasi Produk dan Marketing Strategy Terhadap Keputusan Pembelian pada Produk Halal Paragon Dikalangan Mahasiswa
(Universitas Islam Malang, 2022-07-22)Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Inovasi Produk dan Strategi Marketing produk halal PT.Paragon terhadap keputusan pembelian. Adapun metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode kuantitatif ... -
Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Minat Mahasiswa dalam Investasi di Pasar Modal Syariah (Studi pada Mahasiswa FEB Program Studi Perbankan Syariah UNISMA)
(Universitas Islam Malang, 2022-08-18)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh faktor minat, keinginan, dan keyakinan terhadap minat mahasiswa Universitas Islam Malang untuk berinvestasi di pasar modal syariah. Jenis penelitian ini adalah penelitian ... -
Pengaruh Pengetahuan Mahasiswa Tentang Riba & Bagi Hasil Terhadap Minat Menabung di Bank Syariah (Studi Kasus Mahasiswa Universitas Islam Malang)
(Universitas Islam Malang, 2022-07-20)Bank Syariah adalah lembaga perbankan yang mengoperasikan usahanya dengan prinsip syariah. Terdapat perbedaan mendasar antara bank syariah dan bank konvensional, yaitu dalam bank syariah tidak menggunakan sistem bunga ... -
Analisis Faktor yang Mempengaruhi Perilaku Konsumen Menggunakan Platform Crowdfunding Berbasis Zakat untuk Menanggulangi Dampak Merugikan Covid-19 pada UKM Kabupaten Nganjuk
(Universitas Islam Malang, 2022-07-22)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh harapan kinerja, harapan usaha, pengaruh sosial, dan kondisi fasilitas terhadap perilaku konsumen menggunakan Platform Crowdfunding berbasis zakat untuk menanggulangi ... -
Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Kinerja Customer Service Terhadap Kepuasan Nasabah di Bank Syariah Indonesia KCP Malang Lawang
(Universitas Islam Malang, 2022-07-19)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Kualitas Pelayanan dan Kinerja Customer Service terhadap Kepuasan Nasabah pada Bank Syariah Indonesia KCP Malang Lawang. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif ... -
Analisis Faktor yang Mempengaruhi Perilaku Konsumen Menggunakan Platform Crowdfunding Berbasis Zakat untuk Menanggulangi Dampak Merugikan Covid-19 pada UKM Kabupaten Nganjuk
(Universitas Islam Malang, 2022-07-22)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh harapan kinerja, harapan usaha, pengaruh sosial, dan kondisi fasilitas terhadap perilaku konsumen menggunakan Platform Crowdfunding berbasis zakat untuk menanggulangi ... -
Analisis Program Opop (One Pesantren One Product) Terhadap Efektivitas Pemberdayaan Ekonomi Pesantren Melalui Perspektif Islam (Studi Kasus Pondok Modern Al-Rifa’ie 2 Malang)
(Universitas Islam Malang, 2022-07-15)Penelitian ini membahas tentang analisis program OPOP terhadap efektivitas pemberdayaan ekonomi pesantren melalui perspektif islam. Penelitian ini menggunakan studi KOPONTREN Al-Rifa’ie 2 Malang. Penelitian ini merupakan ... -
Pengaruh Marketing Mix, Word of Mouth, dan Personal Selling Terhadap Minat Pembiayaan Mikro Nasabah BSI Kec Soehat Malang
(Universitas Islam Malang, 2022-06-29)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh marketing mix, word of mouth, dan personal selling terhadap minat pembiayaan mikro nasabah BSI KC Soehat Malang. Variabel Independen dalam penelitian ini ... -
Pengaruh Kepercayaan dan Kemudahan Layanan Digital Terhadap Kepuasan Nasabah dalam Melakukan Transaksi di Masa Pandemi Covid-19 (Studi Kasus pada Nasabah Bank Syariah Indonesia Kota Malang)
(Universitas Islam Malang, 2022-07-14)Perkembangan teknologi yang semakin pesat dimanfaatkan langsung oleh industri perbankan khususnya perbankan syariah dengan memunculkan inovasi produk digital dalam melayani nasabah di masa pandemic covid-19. Layanan digital ... -
Pengaruh Religiusitas dan Pengetahuan Terhadap Intensi Konsumen Muslim untuk Membeli Produk Kosmetik Halal dengan Sikap Sebagai Variabel Intervening (Studi Kasus Mahasiswa Kota Malang)
(Universitas Islam Malang, 2022-07-10)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh religiusitas dan pengetahuan terhadap sikap dan niat konsumen muslim untuk membeli produk kosmetik halal. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian dengan pendekatan ... -
Pengaruh Pembiayaan Zakat Produktif Terhadap Tingkat Pendapatan Mustahik (Studi Kasus pada Yatim Mandiri Kota Malang)
(Universitas Islam Malang, 2022-06-25)Angka kemiskinan di Indonesia terus bertambah sehingga perlu dilakukannya upaya-upaya untuk mengurangi angka kemiskinan tersebut. Maka perlu dilakukan upaya-upaya untuk menanggulangi masalah kemiskinan masyarakat seperti ... -
Pengaruh Religiositas, Citra Destinasi, Promosi, dan Fasilitas Ramah Muslim Terhadap Kepuasan dan Minat Berkunjung Destinasi Halal di Malang (Studi Kasus pada Mahasiswa Aktif FEB UNISMA Angkatan 2018)
(Universitas Islam Malang, 2022-07-16)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Religiositas, Citra Destinasi, Promosi, dan Fasilitas Ramah Muslim terhadap Kepuasan dan Minat Berkunjung ke Destinasi Halal di Malang. Jenis penelitian ini adalah penelitian ... -
Pengaruh Literasi Keuangan Syariah dan Persepsi Kepercayaan Terhadap Minat Masyarakat Berdonasi di NU Care (Studi Kasus NUCare–Lazisnu Kec Lowokwaru Kota MALANG)
(Universitas Islam Malang, 2022-07-15)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Literasi Keuangan Syariah Dan Persepsi Kepercayaan terhadap Minat Masyarakat Berdonasi di NU Care. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian dengan pendekatan ... -
Pengaruh Pengetahuan Zakat, Tingkat Pendapatan, Religiusitas dan Kepercayaan Kepada Organisasi Pengelola Zakat Terhadap Minat Membayar Zakat Pada LAZ (Studi Kasus pada LAZ Yatim Mandiri Kepanjen)
(Universitas Islam Malang, 2022-07-23)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengetahuan zakat, tingkat pendapatan, religiusitas dan kepercayaan organisasi pengelola zakat terhadap minat membayar zakat di LAZ. Jenis penelitian yang digunakan adalah ... -
Pengaruh Digitalisasi Perbankan Melalui Self Service Technology Terhadap Kepuasan Mahasiswa UNISMA dalam Penggunaan Layanan Digital Bank Syariah (Studi Kasus pada Mahasiswa FEB UNISMA Angkatan 2018 dan 2019)
(Universitas Islam Malang, 2022-07-26)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menilai pengaruh Self Service Technology Yang meliputi Automatic Teller Machine / ATM (X1), Internet Banking (X2), Mobile Banking (X3) terhadap kepuasan mahasiswa (Y), baik ...