Dissertations and Theses: Recent submissions
Now showing items 461-480 of 9332
-
Pengaruh Pelatihan, Motivasi dan Pengembangan Karier Terhadap Kinerja Guru TK di Kecamatan Jabung
(Universitas Islam Malang, 2023-07-22)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh pelatihan, motivasi dan pengembangan karier terhadap kinerja guru TK di Kecamatan Jabung. Jenis penelitian yang digunakan yaitu kuantitatif. Sampel ... -
Pengaruh Gaya Hidup, e-WOM, dan Cashless Society Terhadap Keputusan dalam Penggunaan Sistem Pembayaran QRIS (Studi Kasus pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Angkatan 2019 Universitas Islam Malang)
(Universitas Islam Malang, 2023-07-22)Perkembangan teknologi digital telah banyak mengubah pola dan gaya hidup dikalangan masyarakat, kehidupan masyarakat yang memanfaatkan smartphone dan internet juga didukung dengan adanya fasilitas layanan berbasis teknologi ... -
Pengaruh Brand Ambassador, Social Media Marketing, dan Online Customer Review Terhadap Minat Beli Produk Skincare Avoskin (Studi Kasus Mahasiswa FEB FIA dan FKIP Universitas Islam Malang Angkatan 2019)
(Universitas Islam Malang, 2023-07-25)Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh brand ambassador, social media marketing dan online customer review terhadap minat beli produk skincare Avoskin. Penelitian yang digunakan adalah metode ... -
Pengaruh Brand Ambasador, Iklan Penjualan dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen pada Chill Caffe Tumpang
(Universitas Islam Malang, 2023-07-21)Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menjelaskan Pengaruh Brand Ambasador, Iklan Penjualan dan Kualitas Produk terhadap Keputusan Pembelian Konsumen pada Chill Caffe Tumpang. Penelitian ini menggunakan pendekatan ... -
Pengaruh Pemanfaatan Teknologi Informasi, Perpustakaan dan Lingkungan Kampus Terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Islam Malang
(Universitas Islam Malang, 2023-08-19)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh pemanfaatan teknologi informasi, perpustakaan, dan lingkungan kampus terhadap prestasi belajar mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Islam ... -
Pengaruh Literasi Keuangan dan Lingkungan Sosial Terhadap Minat Berinvestasi Saham Syariah (Studi Kasus pada Mahasiswa Universitas Islam Malang Angakatan 2022)
(Universitas Islam Malang, 2023-08-07)Penelitian ini untuk mengetahui dan menganalisis bagaimana pengaruh literasi keuangan dan lingkungan sosial terhadap minat berinvestasi saham syariah di Universitas Islam Malang. Populasi dalam penelitian ini adalah Mahasiswa ... -
The Effect of Soliloquizing Strategy on Non-English Major Students’ English-Speaking Skill at a Private Islamic Higher Education Institute
(Universitas Islam Malang, 2024-06-20)In the current era, the education system in Indonesia, particularly the applicable curriculum, has undergone numerous changes over time, from the elementary school level to higher education. The Ministry of Education's ... -
An Exploration of Students’ Voices Using Metacognitive Strategies in the Writing Processes of Vocational High School Students across Proficiency Levels in Writing
(Universitas Islam Malang, 2024-06-06)Writing in a foreign language is frequently seen as a difficult undertaking for EFL students. EFL students frequently find writing in English to be a difficult task. Students find writing to be a challenging skill ... -
Exploring Autonomous English Learning through Gamification and M-Learning from a Self-Regulated Learning Analytics Perspective
(Universitas Islam Malang, 2024-05-11)This study aims to analyze and retell the stories of an EFL student's process during the English Learning in Edinburgh scholarship program activities. Self-regulated learning through gamification and m-learning in the ... -
Understanding How an English Lecturer Constructs Her Professional Identity
(Universitas Islam Malang, 2024-05-25)Professional identity construction for English lecturers in language education is a complex and ongoing process crucial in educational settings. This journey involves continual reflection and refinement influenced by ... -
Pengaruh Self Efficacy, Komitmen dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Kelurahan di Kecamatan Lowokwaru
(Universitas Islam Malang, 2023-07-22)Sumber daya manusia menempati posisi penting dan dibutuhkan untuk perkembangan suatu instansi. Oleh karena itu, untuk menentukan keberhasilan suatu instansi, maka setiap instansi perlu memperhatikan kinerja pegawainya. ... -
Pengaruh Harga,Keungulan Bersaing dan Inovasi Produk Terhadap Keputusan Pembelian pada Mixue (Studi Kasus Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Prodi Manajemen Universitas Islam Malang angkatan 2019)
(Universitas Islam Malang, 2023-07-20)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh harga, keunggulan bersaing dan inovasi produk terhadap keputusan pembelian pada mixue (studi kasus mahasiswa fakultas ekonomi dan bisnis prodi manajemen universitas islam ... -
Pengaruh Shopping Lifestyle, Kepercayaan Konsumen dan Label Halal Terhadap Keputusan Pembelian pada Produk Wardah
(Universitas Islam Malang, 2023-07-18)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh shopping lifestyle, kepercayaan konsumen dan label halal terhadap keputusan pembelian pada produk Wardah. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif. Teknik ... -
Pengaruh Gaya Hidup, Persepsi Harga dan Periklanan Terhadap Keputusan Pembelian pada Rokok Sampoerna A Mild (Studi Kasus pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Islam Malang Angkatan 2019)
(Universitas Islam Malang, 2023-07-21)Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Gaya Hidup, Persepsi Harga dan Periklanan Terhadap Keputusan Pembelian Pada Rokok Sampoerna A Mild (Studi Kasus Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas ... -
Pengaruh Gaya Hidup Hedonis, Celebrity Worship dan Korean Wave Terhadap Keputusan Pembelian Album Fisik Got7 (Studi Kasus Penggemar Got7 di Jawa Timur )
(Universitas Islam Malang, 2023-07-18)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh gaya hidup hedonis, celebrity worship dan korean wave terhadap keputusan pembelian. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif. Populasi dalam ... -
Analisis Brand Trust, Kualitas Produk, dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Implora pada Mahasiswa Universitas Islam Malang
(Universitas Islam Malang, 2023-07-07)Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui serta menganalisis analisis brand tarust, kualitas produk, dan harga terhadap keputusan pembelian konsumen iImplora pada mahasiswa umiversitas islam malang. Pengambilan ... -
Efektifitas Metode Tanya Jawab dalam Meningkatkan Efektivitas Pembelajaran Bahasa Arab
(Universitas Islam Malang, 2023-07-29)Metode merupakan salah satu unsur yang diperlukan dalam mencapai tujuan pembelajaran Bahasa Arab dan banyak sekali variasi yang bisa diterapkan guru guna untuk mencapai tujuan pembelajaran Bahasa Arab. Adapun salah satu ... -
Penerapan Metode Mimicry Memorization dalam Pembelajaran Mufradat Bahasa Arab Siswa di MA Mualimat Al-Chusainiyyah Kota Malang
(Universitas Islam Malang, 2023-06-05)Madrasah Mu’allimat adalah suatu lembaga pendidikan Islam khusus bagi putra putri dalam lingkungan Ma’arif yang mendukung pembelajran bahasa arab pada anak Aliyah. Selama ini pembelajaran bahasa arab di MA Mualimat menggunakan ... -
Pengaruh Brand Image dan Country Of Origin Melalui Word Of Mouth Terhadap Keputusan Pembelian Online Produk Erigo (Studi Kasus Mahasiswa Universitas Islam Malang)
(Universitas Islam Malang, 2023-07-25)Pada saat ini masyarakat hidup di zaman modern dengan perkembangan pengetahuan dan teknologi, sehingga memudahkan masyarakat dalam memenuhi kebutuhannya seperti pakaian yang mengikuti trend fashion. Banyak cara untuk ... -
Penerapan Strategi Pemasaran, Inovasi Produk Kreatif dan Orientasi Pasar Terhadap Kinerja Pemasaran UMKM (Studi pada UMKM Makanan dan Minuman di Kecamatan Lowokwaru Kota Malang)
(Universitas Islam Malang, 2023-07-20)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh penerapan strategi pemasaran, inovasi produk kreatif, dan orientasi pasar terhadap kinerja pemasaran UMKM Makanan dan Minuman di Kecamatan Lowokwaru Kota ...