UT - Islamic Education: Recent submissions
Now showing items 141-160 of 943
-
Strategi Guru Sejarah Kebudayaan Islam dalam Meningkatkan Motivasi Belajar siswa di MTs Darun Najah Karangploso
(Universitas Islam Malang, 2023-06-20)Pengajar menggunakan rencana dengan rangkaian kegiatan sebagai strategi pengajarannya ketika membahas sejarah kebudayaan Islam. Strategi guru dalam hal ini adalah merencanakan proses pembelajaran yang berkesinambungan yang ... -
Metode Guru pendidikan Agama Islam dalam Meningkatkan Pemahaman Siswa di Sekolah Menengah Pertama Islam At-Tauhidiyah Talango sumenep
(Universitas Islam Malang, 2023-07-05)Metode guru PAI adalah guru yang berperan dalam memberikan pelayanan untuk memudahkan siswa dalam kegiatan proses pembelajaran. Metode Guru Pendidikan Agama Islam berperan memfasilitasi kegiatan pembelajaran dalam rangka ... -
Kreativitas Guru PAI Melalui Pembiasaan Mengaji Kitab Kuning pada Siswa SMP Ahmad Yani Kota Batu
(Universitas Islam Malang, 2023-08-09)Kreativitas guru pendidikan agama Islam adalah kemampuan pendidikan untuk mengekspresikan dan mewujudkan potensi daya berpikirnya, sehingga menghasilkan sesuatu yang baru dan unik atau mengombinasikan sesuatu yang sudah ... -
Peran Guru Pendidikan Agama Islam dalam Pembentukan Karakter Tanggung Jawab Siswa di SMAN 2 Malang
(Universitas Islam Malang, 2023-08-12)Melihat betapa rendahnya karakter generasi bangsa kita, pendidikan karakter menjadi suatu hal yang sangat penting untuk ditanamkan. Maka dari itu, Kementrian Pendidikan Nasional merancang kurikulum pendidikan karakter untuk ... -
Strategi Guru Pendidikan Agama Islam dalam Pembinaan Adab Bersosial Media Pada Peserta Didik di MTs Al Ma’arif 03 Singosari
(Universitas Islam Malang, 2023-08-15)Pembinaan adab bersosial media yang dilakukan oleh guru Pendidikan Agama Islam menjadi salah satu strategi dalam mengatasi penyalahgunaan penggunaan sosial media, terutama pada kalangan peserta didik. Dampak negatif dari ... -
Penanaman Nilai-nilai Religius melalui Kegiatan Ekstrakurikuler Pencak Silat Pagar Nusa di MTs Darun Najah Karang Ploso Malang
(Universitas Islam Malang, 2023-08-10)Penanaman nilai-nilai agama sejak dini sangatlah penting dalam suatu lembaga pendidikan, karena penanaman nilai-nilai agama antara pendidik dan peserta didik merupakan suatu hubungan yang saling menguntungkan. Nilai adalah ... -
Metode Pembelajaran Guru Pendidikan Agama Islam dalam Membangun Karakter Religius Peserta Didik di SMA Islam Sabilyrrosyad Gasek Malang
(Universitas Islam Malang, 2023-08-10)Perubahan zaman telah mengubah gaya hidup generasi muda terutama di kota-kota besar. Problem kurangnya akhlak dan karakter peserta didik dengan masih banyak ditemukannya kasus mencontek saat ujian, bermalas-malasan, terlalu ... -
Kompetensi Profesional Guru Pendidikan Agama Islam dalam Mengembangkan Materi Ajar Pendidikan Agama Islam di SMP Al Azhaar Bandung Kabupaten Tulungagung
(Universitas Islam Malang, 2023-08-14)Kompetensi merupakan kemampuan seorang guru dalam melaksanakan kewajiban secara bertanggung jawab dan layak, kompetensi menggambarkan kualifikasi atau kemampuan seseorang baik bersifat kualitatif maupun kuantitatif. Sedangkan ... -
Implementasi Pendekatan Pembelajaran Saintifik pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti di SMP Ar Roudhoh Beji
(Universitas Islam Malang, 2023-07-29)Dunia pendidikan saat ini seiring dengan perkembangan zaman semakin hari semakin beragam serta bervariasi dalam mencpitakan inovasi-inovasi dalam proses pembelajaran. Salah satu dari inovasi yang berkembang saat ini adalah ... -
Peran Guru dalam Mengimplementasikan Pendidikan Karakter Religius dan Nasionalis di kelas 7 Smp Brawijaya Smart School Malang
(Universitas Islam Malang, 2023-08-10)Zaman sekarang ada banyak kasus yang terjadi pada anak – anak yang di bawah umur atau remaja seperti: LGBT( lesbian,gay,biseksual,dan transgender), penyalahgunaan obat – obatan terlarang, pergaulan bebas, Pembullyan, ... -
Implementasi Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti dalam Membentuk Karakter Toleransi Siswa di SMKN 3 Malang
(Universitas Islam Malang, 2023-08-09)Pendidikan memiliki peran penting dalam menjamin perkembangan dan kelangsungan hidup manusia, terutama dalam menghasilkan sumber daya manusia berkualitas. Guru memegang peran penting dalam membimbing dan mengarahkan potensi ... -
Peran Kepala Madarasah dalam Pembinaan Akhlaqul Karimah Peserta Didik di Madarasah Tsanawiyah Tribakti Singosari
(Universitas Islam Malang, 2023-07-12)Pada zaman modern banyak sekali remaja yang memiliki prilaku yang kurang baik, salah satunya remaja dilingkungan sekolah yaitu siswa atau peserta didik. Sekolah sebagai Lembaga Pendidikan yang memiliki peran yang sangat ... -
Implementasi Pembelajaran Tilawah dalam Meningkatkan Kemampuan Seni Baca Al-Quran Anggota UKM JQH UNISMA
(Universitas Islam Malang, 2023-07-29)Konteks peneliti dengan permasalahan yang dihadapi oleh mahasiswa yang bergabung dalam UKM JQH (Jam’iyyatul Qurro’ Wal Huffadz), permasalahan yang kerap dihadapi dalam organisasi ini adalah sebagian mahasiswa kurang dalam ... -
Implementasi Kegiatan Keputrian dalam Menumbuhkan Kreativitas Siswa di SMA Brawijaya Smart School Malang
(Universitas Islam Malang, 2023-07-05)Kegiatan keputrian merupakan kegiatan yang di laksanaan oleh sekolah dan khususnya bagi siswa putri untuk meningkatkan pengetahuan dan pemahaman tentang persoalan perempuan yang berkaitan dengan fikih perempuan serta ... -
Penanaman Nilai Budaya Kedisiplinan Siswa (Santri Mukim) di MA An Nur Bululawang
(Universitas Islam Malang, 2023-07-05)Penelitian ini untuk menganalisis penanaman nilai budaya kedisiplinan siswa di MA An Nur Bululawang. Fokus penelitian terdiri dari tiga aspek utama: strategi dan upaya penanaman nilai budaya kedisiplinan, faktor-faktor ... -
Implementasi Kegiatan Ekstrakurikuler Keagamaan dalam Meningkatkan Akhlak Siswa di MA AL-Ma’arif Singosari Malang
(Universitas Islam Malang, 2023-07-28)Pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler sangat membantu dalam meningkatkan pengetahuan siswa khususnya dalam bidang Pendidikan Agama Islam. Dengan adanya pelaksanaan kegiatan ekstrakurikuler sebagai kegiatan tambahan, maka ... -
Upaya Guru Aqidah Akhlak dalam Menanamkan Karakter Ulul Albab di MTs Mambaul Ulum Pakis
(Universitas Islam Malang, 2023-08-10)Menurut (Satori : 2014) jenis-jenis upaya yang dapat dilakukan guru dalam membantu perkembangan anak adalah: upaya pencegahan, upaya pengembangan, upaya penyembuhan,dengan harapan ketiga upaya itu dapat meningkatkan kualitas ... -
Upaya Guru PAI dalam Mengembangkan Self Control Remaja di Ma AlMaarif Singosari Malang
(Universitas Islam Malang, 2023-06-24)Beberapa upaya yang harus dilakukan guru PAI dalam membangun self control siswa yaitu dengan cara mendidik dengan memberikan keteladanan atau contoh, mendidik dengan menerapkan kebijakan pengawasan dan pendampingan, mendidik ... -
Strategi Kepala Sekolah dalam Mengembangkan Karakter Religius Melalui Kegiatan Keagamaan di Madrasah Tsanawiyah Negri Batu
(Universitas Islam Malang, 2023-07-17)Globalisasi yang terjadi saat ini membawa masyarakat Indonesia melupakan Pendidikan karakter bangsa. Padahal, Pendidikan karakter meruoakan suatu pondasi bangsa yang sangat penting dan perlu ditanamkan sejak dini kepada ... -
Peran Guru Pendidikan Agama Islam dalam Mengembangkan Kecerdasan Emosional dan Spiritua Siswa di SMA Al-Islam Krian Sidoarjo
(Universitas Islam Malang, 2023-07-18)Pendidikan adalah suatu proses dalam memperoleh pengetahuan dan pengalaman melalui sebuah pembelajaran. Dalam proses pendidikan diperlukannya seorang guru Pendidikan Agama Islam yang dimana Guru Pendidikan Agama Islam ...