UT - Faculty of Animal Husbandry: Recent submissions
Now showing items 201-220 of 262
-
Pengaruh Pemberian Sari Daun Mengkudu (Morinda Citrifolia) dan Multi Enzim Dalam Air Minum Terhadap Bobot dan Komponen Telur Puyuh
(Universitas Islam Malang, 2021-02-09)Penelitian ini dilaksanakan di Laboraturium Peternakan Universitas Islam Malang dan peternakan burung puyuh milik Bapak Eko di Desa Pandan Mulyo, Kecamatan Tajinan, Kabupaten Malang. Pelaksanaan penelitian mulai tanggal ... -
Peningkatan Mutu Hedonik Pada Bakso Melalui Reformulasi Bahan di Cv. Progresif Kramat Bungah Gresik
(Universitas Islam Malang, 2021-01-02)Penelitian ini dilaksanakan pada tanggal 07 Juni sampai 20 Agustus 2020 dilaksanakan di CV. PROGRESIF desa Kramat, Kecamatan Bungah, Kabupaten Gresik.Tujuan dari penelitian ini untuk menganalisis produk hasil reformulasi ... -
Potensi Keberlanjutan dan Pengembangan Usaha Ternak Sapi Bali Didesa Lamenta Kecamatan Empang Kabupaten Sumbawa
(Universitas Islam Malang, 2021-01-29)Penelitian ini dilaksanakan pada tanggal 20 Oktober sampai dengan tanggal 20 November 2020. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui potensi keberlanjutandan dan pengembangan usaha ternak Sapi Bali di Desa Lamenta ... -
Pengaruh Penggunaan Daun Indigofera yang Difermentasi Sebagai Bahan Pakan Finisher Ayam Joper Terhadap Fcr dan Biaya Per Kilogram Pertambahan Bobot Badan Pada Ayam Joper Finisher
(Universitas Islam Malang, 2021-02-09)Penelitian ini dilaksanakan pada tanggal 14 November 2020 sampai 05 Januari 2021 di Desa. Plaosan Dukuh Sumber Kajar. Kecamatan Wonosari. Kabupaten Malang. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis pengaruh tingkat ... -
Potensi Daun Rami (Boehmeria Nivea) Sebagai Pakan Ternak Ruminansia
(Universitas Islam Malang, 2021-01-04)Tujuan review ini untuk mengkaji potensi daun rami (Boehmeria nivea) sebagai pakan ternak ruminansia. Daun rami merupakan bagian dari tanaman tahunan yang berbentuk rumpun mudah tumbuh dan dikembangkan didaerah tropis, ... -
Pengaruh Tingkat Peggunaan Daun Kiambang (Salvinia Molesta) Terfermentasi Dalam Pakan Terhadap Karkas dan Lemak Abdominal Pada Itik Pedaging Periode Finisher
(Universitas Islam Malang, 2021-02-06)Tujuan penelitian ini adalah menganalisis pengaruh tingkat penggunaan daun kiambang terfermentasi sebagai bahan pakan itik pedaging periode finisher. Materi yang digunakan dalam penelitian ini ialah daun kiambang ... -
Potensi Tepung Daun Kelor (Moringa Oleifera) Sebagai Feed Additive Broiler
(Universitas Islam Malang, 2021-01-19)Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji potensi tepung daun kelor (Moringa oliefera) sebagai feed additive broiler. Metode pada penelitian ini adalah literature review atau telaah artikel ilmiah. Hasil dari berbagai literatur ... -
Pengaruh Tingkat Penggunaan Daun Kiambang (Salvinia Molesta) Terfermentasi dalam Pakan Terhadap Pertambahan Bobot Badan, Konsumsi, dan Konversi Pakan Pada Itik Pedaging Periode Finisher
(Universitas Islam Malang, 2021-02-09)Penelitian ini dilaksanakan pada 10 Desember 2020 – 3 Januari 2021 bertempat di kediaman bapak Supriyanto Desa Jatisari Kecamatan Tajinan, Kabupaten Malang. Tujuan penelitian ini untuk menganalisa pengaruh tingkat penggunaan ... -
Prospektif Usaha Peternakan Broiler Pola Kemitraan
(Universitas Islam Malang, 2021-01-29)Penelitian ini dimulai pada tanggal 11 November 2020 hingga 27 Januari 2021. Penelitian ini bertujuan untuk mereview prospektif usaha peternakan broiler pola kemitraan dari beberapa artikel yang membahas tentang pola ... -
Pengaruh Pemberian Sari Daun Mengkudu(Morinda Citrifolia) dan Multi Enzim Dalam Air Minum Terhadap Konsumsi Pakan dan Quail Day Production
(Universitas Islam Malang, 2021-02-15)Penelitian dilaksanakan di peternakan burung puyuh Bapak Eko yang berlokasikan di Dusun Kaligoro Desa Pandanmulyo Kecamatan Tajinan Kabupaten Malang Provinsi Jawa Timur. Pengambilan data dimulai pada tanggal 27 Desember ... -
Analisis Kelayakan Usaha Budidaya Sarang Burung Walet di Desa Jotang Kecamatan Empang Kabupaten Sumbawa
(Universitas Islam Malang, 2021-01-20)Penelitian ini dilaksanakan di Peternakan Walet Bapak Mahmud di Desa Jotang Kecamatan Empang Kabupaten Sumbawa pada tanggal 26 Agustus sampai 26 September 2020. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kelayakan usaha ... -
Analisis Kelayalan Usaha Peternakan Ayam Broiler Pola Kemitraan Inti Plasma Selama Pandemi Covid-19 (Studi Kasus Peternakan Ayam Brioler Pt. Bintang Terang Tunggal Desa Mulyoagung, Kecamatan Dau, Kabupaten Malang)
(Universitas Islam Malang, 2021-01-30)Peneltian ini dimulai pada tanggal 10 November sampai 30 Desember 2020. Penelitian ini bertujuan untuk Menganalisis tingkat kelayakan usaha Peternak Ayam Broiler Pola Kemitraan Inti Plasma selama Pandemi Covid-19 (Studi ... -
Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Tingkat Preferensi Konsumen dan Pengambilan Keputusan Dalam Memilih Daging Sapi di Pasar Tradisional Kecamatan Sape, Kabupaten Bima
(Universitas Islam Malang, 2021-02-01)Tujuan penelitian ini adalah menganalisis faktor-faktor dan atribut yang mempengaruhi tingkat preferensi konsumen dan pengambilan keputusan dalam memilih daging sapi di Pasar Tradisional, Kecamatan Sape, Kabupaten Bima. ... -
Komparasi Fenotipe Kuantitatif Pejantan dan Induk Kambing Peranakan Etawah Unggul Dengan Peternakan Rakyat
(Universitas Islam Malang, 2021-02-01)Dalam perkembangannya, ternak kambing lokal tidak selalu menunjukkan produktivitas yang bagus dan salah satu penyebabnya mutu genetik kambing yang rendah. Peningkatan produktivitas ternak kambing melalui peningkatan ... -
Kajian Kasus Retensi Placenta Akibat Infeksi dan Faktor Pakan Pada Sapi Perah
(Universitas Islam Malang, 2021-01-02)Tingginya angka gangguan reproduksi terjadi dikarenakan beberapa faktor antara lain manajemen pemeliharaan ternak, sanitasi dan pengobatan serta manajemen pakan. Kasus retensi placenta pada peternakan sapi perah yang ... -
Analisis Kelayakan Usaha Lebah Madu Hutan Apis Dorsata Di Kabupaten Kupang Provinsi Nusa Tenggara Timur (Ntt)
(Universitas Islam Malang, 2021-01-28)Penelitian ini dilaksanakan di kabupaten Kupang NTT berlangsung pada tanggal 23 November - 23 Desember 2020. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa kelayakan usaha lebah madu hutan (Apis dorsata) untuk dikembangkan ... -
Model Pengembangan Peternakan Di Nusa Tenggara Barat Terhadap Produktivitas Sapi Bali
(Universitas Islam Malang, 2021-01-08)Penelitian ini bertujuan untuk merumuskan model pengembangan peternakan yang sesuai dengan kawasan di Nusa Tenggara Barat terhadap produktivitas Sapi Bali. Metode Pengumpulan data dengan cara telaah pustaka (literature ... -
Efektivitas Teat Dipping Herbal Sebagai Pencegahan Mastitis Sub Klinis Article Review
(Universitas Islam Malang, 2021-01-02)Susu merupakan sumber protein hewani yang semakin dibutuhkan dalam meningkatkan kualitas hidup masyarakat. Produksi susu yang rendah menyebabkan belum terpenuhinya kebutuhan susu di Indonesia. Salah satu kasus yang ... -
Pengaruh Hygiene Pemerahan Terhadap Jumlah Mikroba Dan Ph Susu Sapi Perah
(Universitas Islam Malang, 2021-01-13)Penelitian ini dilaksanakan pada tanggal 2 November 2020 sampai 30 November 2020 di peternakan sapi perah bapak H.Kasikin Desa Tanjungsari Kecamatan Taman, bapak H.Jamil Desa Cemengkalang Kecamatan Sidoarjo, dan bapak ... -
Pengaruh Ukuran Mangkok Buatan Terhadap Persentase Keberhasilan Larva Jadi Pupa, Pupa Jadi Calon Ratu Apis Cerana
(Universitas Islam Malang, 2021-02-06)Penelitian ini dilaksanakan di PT. Kembang Joyo Sriwijaya, Donowarih, Karangploso, Kabupaten Malang, Jawa Timur. Penelitian ini berlangsung mulai 1 November sampai dengan 2 Desember 2020. Penelitian ini bertujuan Untuk ...