UT - Business Administration: Recent submissions
Now showing items 221-240 of 267
-
Pengaruh Beban Kerja, Kepuasan Kerja dan Stres Kerja terhadap Turnover Intention (Studi pada Karyawan PT. FIFGROUP Cabang Batu)
(Universitas Islam Malang, 2020-12-28)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Beban Kerja, Kepuasan Kerja dan Stres Kerja terhadap Turnover Intention. Jenis penelitian adalah kuantitatif. Metode yang digunakan adalah pembagian kuesioner, wawancara, ... -
Pengaruh Lingkungan Kerja, Keselamatan dan Kesehatan Kerja terhadap Kinerja Karyawan (Studi pada Karyawan Bagian Produksi PT.Cipta Karya Abadi Surabaya)
(Universitas Islam Malang, 2020-12-23)PT Cipta Karya Abadi merupakan perusahaan dibidang industri di jl. Bendul Merisi Besar Gang No. 44 Surabaya. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh lingkungan kerja, keselamatan dan kesehatan ... -
Pengaruh Persepsi Kemanfaatan, Persepsi Kemudahan Penggunaan Dan Promosi Pelayanan Elektronik Payment Terhadap Keputusan Penggunaan Brizzi Card(Studi Kasus Pada Tenan Di Pt. Hyarta Danadipa Raya Untuk Pembayaran Sewa, Listrik, Air Mall Dinoyo City Dan Pasar Terpadu Dinoyo)“
(Universitas Islam Malang, 2021-01-30)Penelitian yang dibuat ini bertujuan pertama, yakni untuk memenuhi salah satu persyaratan untuk kelulusan, Dan yang kedua, yakni untuk mengetahui bagaimana pengaruh dan seberapa besar pengaruh tiga variabel penelitian ... -
Pengaruh Electronic Word Of Mouth Terhadap Minat Berkunjung Dan Keputusan Berkunjung (Studi Pada Pengunjung Pantai Boom Banyuwangi)
(Universitas Islam Malang, 2021-01-30)Peningkatan Keputusan Berkunjung salah satunya dipengaruhi oleh Electronic Word Of Mouth, karena media sosial di era sekarang sangat berpengaruh di kehidupan masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh ... -
Pengaruh Experiential Marketing Terhadap Loyalitas Melalui Kepuasan Pelanggan (Studi pada pelanggan Jatim Park 3 Kota Wisata Batu)
(Universitas Islam Malang, 2021-01-30)Perusahaan harus memiliki keunggulan bersaing pada produk yang mereka tawarkan agar dapat mempertahankan loyalitas. Untuk meraih keunggulan bersaing tersebut adalah experiential marketing dan kepuasan pelanggan. Penelitian ... -
Analisis Pengaruh Physical Evidence, Price Discount, People dan Packaging Terhadap Impulse Buying Pada Produk Kuliner (Studi Kasus pada Konsumen Foodcourt Mall Dinoyo City LT.3 Malang)
(Universitas Islam Malang, 2021-01-30)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh bauran pemasaran yang terdiri atas 4 variabel, yaitu: physical evidence, price discount, people dan packaging terhadap perilaku impulse buying/pembelian spontan konsumen ... -
Pengaruh Harga, Store Atmosphere, Produk Kopi Lokal Dan Produk Kopi Internasional Terhadap Kepuasan Konsumen (Studi Pada Konsumen Excelso Coffee Mall Olympic Garden Malang)
(Universitas Islam Malang, 2021-01-30)Penelitian ini akan dilakukan di Excelso Coffee Mall Olympic Garden Malang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh harga, store atmosphere, produk kopi lokal dan produk kopi internasional terhadap kepuasan ... -
Pengaruh Kemudahan Penggunaan Dan Kemanfaatan Teknologi Informasi Terhadap Minat Beli Pada E-Commerce (Studi Pada Pengguna Shopee di Kota Malang)
(Universitas Islam Malang, 2021-01-30)Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kemudahan penggunaan dan kemanfaatan teknologi informasi terhadap minat beli pada E-commerce. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah pengguna teknologi informasi ... -
Pengaruh Kualitas Produk, Harga, dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian (Studi pada Konsumen Paguyuban Sentra Industri Keripik dan Tempe di Kota Malang)
(Universitas Islam Malang, 2021-01-30)Keputusan pembelian didalam proses pemasaran dipengaruhi oleh kualitas produk, harga dan promosi yang harus diterapkan pemasar.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas produk, harga serta promosi pada ... -
Analisis Pengaruh ROI (Return On Investment), EPS (Earning Per Share) dan Dividend Per Share terhadap peningkatan harga saham PT.SELECTA, Tbk.
(Universitas Islam Malang, 2021-01-27)Peningkatan harga saham suatu perusahaan dipengaruhi oleh ROI (Return On Investment), EPS (Earning Per Share) dan Dividend Per Share ada di sebuah perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh program ... -
Pengaruh Modal, Sumber Daya Manusia, E-Commerce, Dan Standarisasi Produk Terhadap Daya Saing (Studi Pada Pelaku Usaha Mikro Produk Olahan Di Kota Malang)
(Universitas Islam Malang, 2020-07-24)Malang merupakan salah satu kota yang mendukung produk-produk UMKM yang tersebar luas di area Malang, lebih dari 9.000 usaha mikro, kecil, dan menengah. Sebagian besar belum mampu berdiri secara mandiri. Tujuan dari ... -
Pengaruh Perilaku Konsumen terhadap Pengambilan Keputusan dalam Memilih Tempat Wisata (Studi pada Pengunjung Pantai Religi Nganteb Kecamatan Gedangan Kabupaten Malang)
(Universitas Islam Malang, 2020-07-24)Pantai Religi Nganteb adalah Pantai umum yang sedang dikembangkan oleh para lembaga pemerintahan. Upaya telah meningkatkan jumlah pengunjung Pantai ini. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah ... -
Efektivitas Program Corporate Social Responsibility terhadap Pengembangan UMKM (Studi Kasus pada CSR PT. Amman Mineral Nusa Tenggara)
(Universitas Islam Malang, 2020-07-01)Pendekatan kualitatif digunakan dalam proses penggalian data dalam penelitian ini. Penelitian ini termasuk tipe penelitian deskriptif. Penelitian ini menggunakan teknik penggalian data berupa wawancara semi terstruktur, ... -
Pengaruh Pengembangan Pelayanan Prima terhadap Kepuasan Konsumen : Studi Kasus pada Urip Urup Tour &Travel di Kota Malang, Jawa Timur
(Universitas Islam Malang, 2020-07-25)Penelitian ini dilakukan karena seiring dengan munculnya perusahaan jasa dibidang transportasi khususnya Rental, yang membuat masyarakat semakin banyak yang menjadikannya sebagai mata pencaharian.Semakin ramainya permintaan ... -
Analisis Efektifitas Corporate Social Responsibility terhadap Kemaslahatan Stakeholder Berdasarkan Konsep Maqashid Syari’ah pada Bank Syariah (Studi Kasus pada PT. Bank Muamalat Indonesia Cabang Malang)
(Universitas Islam Malang, 2020-07-21)Pendekatan kualitatif digunakan dalam proses penggalian data pada penelitian ini dan termasuk keadalam tipe penelitian deskriptif. Serta dalam penggalian data, diterapkan observasi dan wawancara terstruktur. Dimana lokasi ... -
Pengaruh Fee Based Income dan Biaya Operasional Pendapatan Operasional (BOPO) terhadap Profitabilitas (ROA) pada Bank Umum BUMN yang Terdaftar di BEI
(Universitas Islam Malang, 2020-07-25)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Fee Based Income dan Biaya Operasional Pendapatan Operasional (BOPO) Terhadap Profitabilitas (ROA) pada Bank Umumm BUMN periode 2016 – 2019. Jenis Penelitian ini adalah ... -
Efektivitas Penyuluhan Perpajakan terhadap Kepatuhan Pelaporan SPT Tahunan Pajak Penghasilan pada Direktorat Jenderal Pajak
(Universitas Islam Malang, 2020-07-21)Pendekatan kuantitatif digunakan dalam proses penggalian data dalam penelitian ini. Penelitian ini termasuk jenis penelitian deskriptif yang menggunakan rasio efektivitas dan rasio laju peningkatan sebagai alat ... -
Pengaruh Interpersonal Skill dan Salesmanship Skill Melalui Kinerja Tenaga Penjualan terhadap Kepercayaan Konsumen (Studi Kasus pada PT. Sinar Niaga Sejahtera Malang)
(Universitas Islam Malang, 2020-07-27)Peningkatan kinerja tenaga penjualan dipengaruhi oleh kompetensi yang dimiliki oleh tenaga penjualan dalam melakukan kegiatan menjualnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh interpersonal skill dan ... -
Pengaruh Bahan Baku, Proses Produksi dan Pemeliharaan Peralatan terhadap Kualits Produk (Studi pada Industri Kecil Menengah (IKM) di Sentra Tahu Dsn.Tegal Pasangan Ds. Pakis Kembar Kec. Pakis Kab. Malang)
(Universitas Islam Malang, 2020-07-20)Sentra Tahu Tegal Pasangan adalah industri kecil dan menengah yang bergerak dalam bidang produksi pangan khususnya memproduksi tahu. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh antara bahan ... -
Pengaruh Atribut Produk terhadap Keputusan Pembelian (Studi Kasus pada Konsumen Brawijaya Istana Oleh-Oleh Kota Batu)
(Universitas Islam Malang, 2020-07-24)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Atribut Produk. Jenis penelitian adalah kuantitatif. Metode pengumpulan data menggunakan wawancara, dokumen, observasi dan kuesioner. Jumlah sampel sebanyak 90 serta ...