UT - Faculty of Law: Recent submissions
Now showing items 21-40 of 641
-
Pertanggungjawaban Hukum Atas Penyalahgunaan Dana Bantuan Partai Politik yang Bersumber Dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Di Indonesia
(Universitas Islam Malang, 2024-07-20)Pada skripsi ini, penulis mengangkat permasalahan mengenai pertanggungjawaban hukum atas penyalahgunaan dana bantuan partai politik yang bersumber dari anggaran oendapatan dan belanja negara di Indoensia. Pilihan ... -
Pertanggung Jawaban Pidana Terhadap Pelaku Tindak Pidana Perdagangan Manusia (Human Trafficking) Oleh Korporasi
(Universitas Islam Malang, 2024-07-20)Pada skripsi ini, penulis mengangkat isu terkait dengan pertanggung jawaban pidana terhadap pelaku tindak pidana trafficking oleh korporasi. Pemilihan isu ini didasarkan pada fakta bahwa human trafficking di Indonesia, ... -
Analisis Putusan Nomor: 8/Pid.Sus- Tkp/2022/Pn.Sby Dalam Tindak Pidana Korupsi Probolinggo Periode 2018-2023
(Universitas Islam Malang, 2024-07-10)Pada skrispi ini, penulis mengangkat judul ANALISIS PUTUSAN NOMOR: 8/Pid.Sus- TKP/2022/PN.Sby DALAM TINDAK PIDANA KORUPSI PROBOLINGGO PERIODE 2018-2023 Putusan tersebut memberikan gambaran mengenai penegakan hukum ... -
Pelaksanaan Pembagian Harta Warisan Berdasarkan Hukum Adat Suku Sasak (Studi Di Desa Rembitan Kecamatan Pujut Kabupaten Lombok Tengah
(Universitas Islam Malang, 2024-07-20)Pada skripsi ini, penulis mengangkat judul Pelaksanaan Pembagian Harta Warisan BerdasarkanHukum Adat Suku Sasak (Studi Di Desa Rembitan Kecamatan Pujut Kabupaten Lombok Tengah). Pemilihan judul ini di latarbelakangi oleh ... -
Perubahan Vonis Pidana Mati Menjadi Seumur Hidup Terhadap Pelaku Tindak Pidana Pembunuhan Berencana (Studi Putusan Mahkamah Agung Nomor 813 K/Pid/2023)
(Universitas Islam Malang, 2024-07-20)Salah satu kasus pembunuhan berencana yang cukup banyak mengundang perhatian publik adalah kasus pembunuhan seorang polisi bernama Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat (Brigadir J) yang dilakukan oleh Ferdy Sambo. ... -
Mekanisme Permohonan Hak Milik Atas Tanah Yang Berasal Dari Tanah Negara Berdasarkan Peraturan Menteri Agraria Nomor 9 Tahun 1999 Tentang Tata Cara Pemberian Dan Pembatalan Hak Atas Tanah Negara Dan Hak Pengelolaan (Studi Di Bpn Kabupaten Sampang)”
(Universitas Islam Malang, 2024-07-20)Pada skripsi ini penulis mengangkat tentang mekanisme permohonan hak milik atas tanah yang berasal dari tanah negara berdasrkan peraturan menteri agrarian no 9 tahun 1999, dan Hambatan Apa Saja Yang Terjadi Dalam ... -
Analisis Yuridis Putusan Mahkamah Agung Nomor 813/K/Pid/2023 Tentang Pidana Seumur Hidup
(Universitas Islam Malang, 2024-07-19)Pada skripsi ini, penelitian ini mengangkat permasalahan putusan Nomor 813/k/pid/2023 tentang pidana seumur hidup. Pilihan tema tersebut dilatar belakangi oleh permasalah penegakkan hukum yang terjadi di Indonesia, Penegakkan ... -
Perbandingan Pemberian Sanksi Pidana Mati Bagi Pelaku Tindak Pidana Narkotika Antara Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika Dengan Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2023 Tentang Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (Kuhp)
(Universitas Islam Malang, 2024-07-20)Pada skripsi ini, mengangkat tema mengenai perbandingan antara undang undang Nomor 1 tahun 2023 tentang KUHP dan undang-undang Nomor 35 tahun 2009 tentang Narkotika yang dimana kedua undang-undang tersebut mengatur ... -
Wewenang Kreditur Menjual Benda Jaminan Hak Tanggungan Dalam Hal Debitur Wanprestasi
(Universitas Islam Malang, 2024-08-24)Pada skripsi ini, penulis mengangkat tentang wewenang kreditur menjual benda jaminan hak tanggungan dalam hal debitur wanprestasi yang dilakukan dengan studi pada Bank BRI Cabang Soekarno Hatta, Kota Malang, pilihan ... -
Penegakan Hukum Terhadap Praktik Overfishing Di Laut Indonesia
(Universitas Islam Malang, 2024-07-31)Pada skrispi ini, penulis mengangkat judul Penegakan Hukum Terhadap Praktik Overfishing Di Laut Indonesia. Penulis mengangkat rumusan masalah sebagai berikut: 1). Bagaimana Peraturan penegakan hukum dalam mengatasi ... -
Pengangkatan Anak (Adopsi) Yang Dilakukan Oleh Pasangan Transgender Di Indonesia Menurut Peraturan Pemerintah Nomor 54 Tahun 2007 Tentang Pelaksanaan Pengangkatan Anak
(Universitas Islam Malang, 2024-07-20)Pada skripsi ini, penulis mengangkat permasalan pengangkatan anak (adopsi) yang dilakukan oleh pasangan transgender di indonesia menurut Peraturan Pemerintah Nomor 54 Tahun 2007 tentang Pelaksanaan Pengangkatan Anak. ... -
Analisis Yuridis Perubahan Izin Lingkungan Hidup Menjadi Persetujuan Lingkungan Hidup Sebagai Upaya Perlindungan Lingkungan Hidup Di Indonesia
(Universitas Islam Malang, 2024-06-19)Pada skripsi ini penulis mengangkat tentang Perubahan Atas Izin Lingkungan Hidup Menjadi Persetujuan Lingkungan Hidup. persetujuan lingkungan dalam Undang-Undang Cipta Kerja diperkirakan akan berdampak negatif terhadap ... -
Penyelesaian Sengketa Tanah Dengan Pethok D Melalui Mediasi Kepala Desa (Studi kasus di Desa Kebonagung Kecamatan Ujungpangkah Kabupaten Gresik)
(Universitas Islam Malang, 2024-06-19)Pada skripsi ini peneliti mendeskripsikan mengenai penyelesaian sengketa tanah dengan pethok d melalui mediasi kepala desa. Penelitian ini di latar belakangi banyaknya konflik kepemilkan tanah. Dan banyaknya ketidak ... -
Analisis Yuridis Penetapan Pengadilan Agama Nomor 85/Pdt.p/PA.Pn Tentang Pertimbangan Hakim Menolak Permohonan Dispensasi Kawin
(Universitas Islam Malang, 2024-06-19)Pada skrispi ini, penulis mengangkat judul Analisis Yuridis Penetapan Pengadilan Agama Nomor 85/Pdt.p/2023/Pa.Pn Tentang Pertimbangan Hakim Menolak Dispensasi Kawin. Pilihan tema ini dilatar belakangi adanya kasus ... -
Analisis Hukum Islam Terhadap Penggunaan Teknologi Blockchain Dalam Transaksi Keuangan Syariah
(Universitas Islam Malang, 2024-05-07)Sejak revolusi industandari 4.0, kemajuan teknologi semakin pesat, dan muncullah teknologi-teknologi baru yang meningkatkan kesejahteraan manusia. Salah satu bentuk kemajuan teknologi yaitu dalam bidang keuangan yaitu ... -
Pemulihan Sebagai Bentuk Perlindungan Hukum Terhadap Korban Pelecehan Seksual Verbal Di Indonesia
(Universitas Islam Malang, 2024-05-22)Pelecehan seksual verbal merupakan suatu tindakan yang masih menjadi pertanyaan besar di masyarakat, terlebih lagi banyak orang yang merasa dirugikan atas tindakan tersebut dan membutuhkan suatu perlindungan. Pada ... -
Faktor Faktor Penghambat Pelayanan Bea Cukai Dalam Ekspor Barang Menurut Undang Undang No 7 Tahun 2014 Tentang Perdagangan Internasional
(Universitas Islam Malang, 2024-05-22)Pada skripsi ini, Penulis mengangkat permasalahan Faktor-faktor penghambat pelayanan bea cukai dalam ekspor barang menurut Undang-Undang No 7 Tahun 2014 Tentang perdagangan luar negeri (Studi di Kantor Bea Cukai Kota ... -
Kekuatan Hukum Perjanjian Jual Beli Tanah Yang Dilakukan Dengan Dibawah Tangan
(Universitas Islam Malang, 2024-05-22)Pada skripsi ini, penulis mengangkat permasalahan yang terjadi di Desa Ngawonggo Kecamatan Tajinan terkait jual beli hak atas tanah yang masih dilakukan dengan dibawah tangan tanpa melalui PPAT. Peralihan hak atas tanah ... -
Penegakan Hukum Terhadap Kasus Perusakan Oleh Anggota Persaudaraan Setia Hati Terate (Studi Kasus Di Polres Situbondo)
(Universitas Islam Malang, 2024-01-24)Kejahatan merupakan entitas yang selalu lekat dengan dinamika perkembangan peradaban umat manusia. Kejahatan dengan beragam modus operandi serta akibatnya, oleh masyarakat dirasakan sebagai sesuatu yang harus dilawan ... -
Analisis Perjudian Game Slot Online Ditinjau dari Hukum Positif di Indonesia (Studi Kasus Putusan No.1101/Pid.Sus/2021/Pn.Jkt.Utr)
(Universitas Islam Malang, 2024-01-24)Pada Skrispi Ini, Penulis Mengangkat Judul Analisis Hukum Perjudian Game Slot Online Ditinjau Dari Hukum Positif Di Indonesia(Studi Kasus Putusan No. 1101/Pid.Sus/2021/Pn.Jkt.Utr)Yang Dilatar Belakangi Oleh Maraknya ...