UT - Management: Recent submissions
Now showing items 21-40 of 1451
-
Pengaruh Harga, Kelengkapan Produk, dan Lokasi Terhadap Keputusan Pembelian pada Kafe STMJ Deplok (Studi Kasus pada Kafe STMJ Deplok Kota Malang)
(Universitas Islam Malang, 2024-02-29)Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh harga, kelengkapan produk, dan lokasi terhadap keputusan pembelian pada kafe Stmj Deplok. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 100 pembeli di Stmj Deplok. Teknik ... -
Pengaruh Lokasi, Harga dan Promosi Terhadap Keputusan Pembelian Kavling Puri Amartya Pandaan
(Universitas Islam Malang, 2024-02-23)Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh lokasi, harga, dan promosi terhadap keputusan pembelian tanah kavling di Puri Amartya Pandaan. Populasi dalam penelitian ini yaitu seluruh pelanggan tanah kavling Puri Amartya ... -
Pengaruh Word of Mouth, Brand Image dan Hedonic Shopping Motivation Terhadap Keputusan Pembelian Sepatu Vans Studi Kasus pada Mahasiswa FEB UNISMA
(Universitas Islam Malang, 2023-08-02)Semakin pesatnya perkembangan dunia usaha, persaingan antar perusahaan untuk dapat memasarkan produk dan jasanya juga semakin tinggi. Dalam hal ini setiap perusahaan pasti mempunyai berbagai strategi, salah satunya dengan ... -
Pengaruh Pengetahuan Investasi dan Motivasi Investasi Terhadap Minat Berinvestasi di Pasar Modal pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi
(Universitas Islam Malang, 2023-06-13)Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengaruh pengetahuan investasi dan motivasi investasi terhadap minat investasi di pasar saham di kalangan mahasiswa fakultas ekonomi. Data dikumpulkan melalui kuesioner yang dibagikan ... -
Analisis Strategi Digital Content Marketing dalam Meningkatkan Brand Awareness dan Omzet pada Brand Wishyouworeit
(Universitas Islam Malang, 2024-06-24)Konsep society 5.0 yang mulai muncul di jepang telah menjadi topik utama dalam perubahan sosial dan ekonomi di era global. Pemanfaatan teknologi digital pada era baru ini harus diperhatikan oleh perusahaan atau brand. ... -
Pengaruh Lingkungan Kerja, Stres Kerja dan Work Family Conflict Terhadap Kinerja Pegawai Puskesmas Prigen Kabupaten Pasuruan
(Universitas Islam Malang, 2024-06-07)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh lingkungan kerja, stres kerja, dan work family conflict terhadap kinerja karyawan (studi kasus Puskesmas Prigen). Pengambilan sampel menggunakan teknik ... -
Pengaruh Digital Marketing, Customer Review, dan Flash Sale Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen di Aplikasi Shopee (Studi Mahasiswa Pengguna Aplikasi Shopee Universitas Islam Malang)
(Universitas Islam Malang, 2024-02-19)Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mendeskripsikan pengaruh digital marketing, customer review, dan flash sale terhadap keputusan pembelian konsumen di aplikasi Shopee (studi pada mahasiswa Universitas Islam ... -
Pengaruh Gratis Ongkir, Online Costumer Review dan Flash Sale Terhadap Keputusan Pembelian pada Marketplace Tiktok Shop (Studi Pengguna Marketplace Tiktok Shop di Kota Malang)
(Universitas Islam Malang, 2024-07-12)Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mendeskripsikan pengaruh gratis ongkir, online costumer review dan flash sale terhadap keputusan pembelian pada marketplace tiktok shop (studi kasus pada pengguna marketplace ... -
Strategi Penyelesaian Konflik Hubungan Industrial Industrial pada PT PLN (Persero) Unit Induk Transmisi Jawa Bagian Timur dan Bali dalam Meningkatkan Kinerja Karyawan
(Universitas Islam Malang, 2023-04-15)Dalam suatu perusahaan, terdapat hubungan industrial yang disepakati bersama antara perusahaan dengan karyawannya dalam suatu perjanjian. Perjanjian tersebut mengatur hak dan kewajiban para pihak agar terciptanya suatu ... -
Pengaruh Budaya Organisasi, Employee Engagement, dan Organizational Citizenshipbehavior Terhadap Kinerja Pegawai pada Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (DISPENDUKCAPIL) Kota Malang
(Universitas Islam Malang, 2023-06-27)Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh budaya organisasi, employee engagement dan organizational citizenship behavior. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 78 responden dengan ... -
Pengaruh Pemanfaatan Sistem Informasi Akuntansi Keuangan Daerah dan Sistem Pengendalian Internal Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah di Desa Se Kecamatan Tambak Gresik Jawa Timur
(Universitas Islam Malang, 2023-08-25)Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pemanfaatan sistem informasi akuntansi keuangan daerah dan sistem pengendalian internal terhadap kualitas laporan keuangan pemerintah daerah di Desa Se Kecamatan Tambak Gresik ... -
Pengaruh Konflik dan Stress Terhadap Kinerja Karyawan Rumah Sakit “X” di Kabupaten Malang
(Universitas Islam Malang, 2023-10-12)Perusahaan memiliki aset sumber daya manusia yang disebut karyawan. Tugas karyawan untuk berkontribusi mewujudkan tujuan perusahaan. Dalam proses mewujudkan, karyawan menghadapi sebuah konflik dan stress kerja. Tujuan ... -
Pengaruh Suasana Toko, Harga dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Apparel di Awesam Store (Studi Kasus Awesam Store Kepanjen)
(Universitas Islam Malang, 2023-06-08)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengaruh suasana toko, harga dan kualitas produk secara bersama-sama pada keputusan pembelian di Awesam Store. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Metode yang ... -
Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan dan Promosi Terhadap Kepuasan Konsumen pada Soto Seger Rempah Warung Sahabat Muda Malang
(Universitas Islam Malang, 2023-07-31)Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menjelaskan pengaruh kualitas produk, kualitas pelayanan dan promosi terhadap kepuasan konsumen pada Soto Seger Rempah Warung Sahabat Muda Malang. Sampel yang digunakan dalam ... -
Manajemen Strategi dalam Pengembangan Bisnis Jasa Angkut Barang di PT. Berkat Laut Indonesia Jaya
(Universitas Islam Malang, 2023-08-24)Persaingan di industri ekspedisi semakin kompetitif, sehingga setiap perusahaan harus memiliki strategi pengembangan bisnis yang dapat menjaga eksistensinya. Tujuan penelitian menjelaskan strategi berpengaruh terhadap ... -
Gaya Kepemimpinan, Tunjangan Kinerja dan Motivasi Kerja Pengaruhnya Terhadap Kinerja Pegawai Sekretariat Daerah Kota Batu (Studi bagian protokol dan komunikasi pimpinan)
(Universitas Islam Malang, 2023-08-10)Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan, tunjangan kinerja, dan motivasi kerja terhadap kinerja pegawai di Bagian Protokol dan Komunikasi Pimpinan Sekretariat Daerah Kota Batu Dengan ... -
Pengaruh Motivasi Kerja, Disiplin Kerja, dan Insentif Kerja Terhadap Kinerja Guru (Studi pada Yayasan Taman Pendidikan Islam Syamsyuddin Kota Malang Jawa Timur)
(Universitas Islam Malang, 2023-07-27)Pendidikan adalah modal dasar untuk menciptakan SDM yang unggul. Dunia pendidikan yang utama adalah sekolah. Guru merupakan salah satu SDM yang berada di sekolah. Terdapat banyak faktor yang mempengaruhi kinerja guru yaitu ... -
Pengaruh Kualitas Pelayanan, Servicescape, dan Lokasi Terhadap Kepuasan Konsumen pada Sunrise Mall Mojokerto
(Universitas Islam Malang, 2023-07-31)Mall merupakan sebuah bangunan tertutup yang digunakan untuk berbelanja dengan suhu udara yang telah diatur dan terdapat toko–toko kecil yang saling berhadapan. Masyarakat sebagai konsumen akan cenderung berbelanja di ... -
Pengaruh Viral Marketing, Online Customer Review, Online Customer Rating, dan Kemudahan Penggunaan Terhadap Keputusan Pembelian pada Social Commerce Tiktok Shop (Studi Kasus pada Mahasiswa Universitas Islam Malang)
(Universitas Islam Malang, 2023-07-20)Pada era globalisasi saat ini, internet menjadi kebutuhan yang sangat penting bagi setiap orang. Di era perkembangan teknologi informasi yang berkembang pesat, e- commerce telah menjadi bagian dari dinamika bisnis, perbedaan ... -
Pengaruh Service Quality, Price, Promotion, and Attractiveness Terhadap Repeat Purchase Rambak Pisang pada Instagram Rampis.Id (Studi Kasus pada Pelanggan Rampis.id Kecamatan Lowokwaru)
(Universitas Islam Malang, 2023-08-30)Semakin pesatnya di era globalisasi saat ini perkembangan teknologi komunikasi serta internet mendorong adanya perubahan pola pikir pada kehidupan manusia. Salah satu media yang digunakan dalam gaya hidup masyarakat untuk ...